6 research outputs found

    Formulasi Gel Ekstrak Etanol Daun Jambu Biji (Psidium Guajava L.) dengan Membandingkan Basis Hpmc dan Natrium Alginat

    Full text link
    Telah dilakukan penelitian mengenai formulasi gel ekstrak etanol daun jaumbu biji (Psidium guajava L.) dengan membandingkan basis HPMC dan natrium alginat dengan tujuan membuat formulasi gel dan mengetahui basis manakah yang membentuk formulasi gel dengan mutu fisik yang baik.Penelitian ini adalah penelitian eksperimen, dengan menguji mutu fisik gel melalui uji organoleptis, uji homogenitas, pengukuran pH, dan uji daya sebar. Hasil penelitian yaitu pada pengujian organoleptis kedua formula memiliki warna dan aroma khas dari zat aktif. Pada uji homogenitas,sediaan gel menunjukkan susunan homogen yaitu gel dengan basis Natriumalginat. Pada pengukuran pH, kedua formula gel memenuhi persyaratan pH yaitu antara 4-7. Pada pengujian daya sebar, kedua formula gel memenuhi persyaratan, yaitu antara 5-7. Sehingga dapat disimpulkan bahwa gel dengan basis Natrium alginate pada dasarnya menghasilkan gel yang memenuhi persyaratan mutu fisik dibanding basi

    Formulasi dan Uji Mutu Fisik Pasta dari Air Perasan Rimpang Lengkuas Merah (Alpinia Purpurata K. Schum) sebagai Penghambat Jamur Malassezia Furfur Penyebab Panu

    Full text link
    Rimpang lengkuas sangat familiar di masyarakat, ada rimpang yang merah dan ada yang putih. Namun menurut hasil penelitian, rimpang lengkuas yang lebih efektif untuk menghambat jamur Malassezia furfur penyebab panu yaitu rimpang lengkuas merah (Alpinia purpurata K. Schum). Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk membuat formula pasta dari air perasan rimpang lengkuas merah (Alpinia purpurata K. Schum) dengan mutu fisik yang baik. Penelitian ini termasuk jenis penelitian eksperimen laboratorium yang dilakukan di Laboratorium Farmasetika Jurusan Farmasi Politeknik Sandi Karsa Makassar. Metode penelitian meliputi formulasi sediaan pasta dari rimpang lengkuas merah yang sebelumnya telah diparut dan diperas airnya.  Pasta yang dihasilkan kemudian diuji secara fisik. Hasil yang diperoleh yaitu sediaan salep berwarna putih sedikit kemerahan, bau khas lengkuas dengan bentuk semi padat, pasta homogen, bebas dari butiran kasar, pH sediaan yaitu pH 5, viskositas sediaan 2,447±257,7 (X±SD dpas), daya lekat 4,779±0,233 (X±SD detik), dan daya sebar 5,484±0,801 (X±SD cm). Semua pengujian yang dilakukan memenuhi syarat literatur sehingga disimpulkan bahwa air perasan rimpang lengkuas merah dapat membentuk sediaan pasta dengan mutu fisik yang baik

    The Profile of Medicine Storage at Pacongkang Health CENTER, Liliriaja District, Soppeng Regency

    Full text link
    The storage of drug is one of management activities toward pharmaceutical preparation in order that the quality of the drug can be ensured and avoided by Physical damage, also chemistry based on the requirement decided. This research has aim to know how the process of drug storage at the Pacongkang public health center in Liliriaja distric Soppeng regency. This research used descriptive method by using Gutman scale. Based on the result of this research, it can be concluded that the drug storage at the Pacongkang public health center, which doesn't meet with the requirements caused by the facilities and infrastructure of the drug storage with percentage 44,44%. Meanwhile, The drug storage which suitable with the requirement with percentage 70,00% so it can be inferred that the drug storage at Pacongkang public health center doesen't meet with the requirements yet
    corecore