1 research outputs found

    MENINGKATKAN NILAI PRODUK OLAHAN IKAN BANDENG (Chanos chanos) DALAM UPAYA PENGGERAKAN UMKM SERTA PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN STUNTING DI DESA SUNGAI UNDANG KECAMATAN SERUYAN HILIR KABUPATEN SERUYAN

    Get PDF
    Desa Sungai Undang merupakan desa yang terletak di Kecamatan Seruyan Hilir Kabupaten Seruyan dengan jumlah penduduk pada bulan Desember tahun 2018 adalah 3.053 jiwa.  Budidaya ikan air payau adalah salah satu usaha perikanan yang digeluti oleh sebagian masyarakat dengan jumlah produksi lebih besar dari jenis perikanan lainnya, salah satunya di Desa Sungai Undang yang paling banyak melakukan pembudidayaan ikan air payau yaitu melalui usaha perikanan tambak ikan bandeng. Ikan bandeng merupakan salah satu produk perikanan yang mempunyai nilai nutrisi tinggi dan dibutuhkan oleh tubuh seperti protein dan asam amino.  Mahasiswa KKN-T Mandiri tahun 2022 dan ibu-ibu PKK Desa Sungai Undang melakukan pengolahan ikan bandeng makanan ringan yang bergizi berupa nugget dalam upaya penggerakan UMKM Desa Sungai Undang. Nugget merupakan makanan yang praktis untuk dikonsumsi dengan kandungan gizi protein yang tinggi. Selain untuk meningkatkan UMKM, olahan nugget tersebut juga bertujuan untuk meningkatkan gizi anak-anak BGM dan untuk meningkatkan kecintaan anak-anak untuk mengomsumsi ikan banden
    corecore