1 research outputs found

    Pemanfaatan Gelombang Laut Di Selatan Jawa Sebagai Sumber Pembangkit Energi Listrik Dengan Sistem Bandul

    Get PDF
    Berdasarkan survei yang dilakukan Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) dan Pemerintah Norwegia sejak tahun 1987, Kondisi ombak di pantai selatan jawa sekitar 1,5 hingga 2 meter berpotensi untuk membangkitkan energi listrik. Tujuan penelitian ini untuk melihat karakteristik pembangkit listrik tenaga gelombang laut sistem bandul serta mendapat data daya listrik yang dapat dihasilkan oleh pembangkit tersebut. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah studi literatur, pembuat desain PLTGL sistem bandul, dan perhitungan data yang didapatkan dari BMKG. Hasil penelitian PLTGL sistem bandul didapatkan daya yang tertinggi adalah 135.33 watt, pada ketinggian gelombang 4 m. Sedangkan daya yang terendah adalah 87. 83 watt pada ketinggian gelombang 3 m. Serta memiliki efisiensi sebesar 42.29%
    corecore