13 research outputs found

    Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Guru Menggunakan Metode Saw pada Sman 15 Tangerang

    Get PDF
    Melaksanakan proses pendidikan yang bermutu merupakan sebuah keharusan bagi setiap sekolah, demikian halnya dengan SMA Negeri 15 Tangerang. SMA Negeri 15 Tangerang selalu mendorong peningkatan profesionalitas guru dengan cara memantau kerja guru dalam mengimplementasikan tugasnya sehingga standar kompetensi yang telah ditentukan bisa tercapai. Pembuatan sistem pendukung keputusan ini merupakan salah satu cara untuk membantu dalam menentukan penilaian kinerja guru di SMA Negeri 15 Tangerang dan diharapkan sistem tersebut mampu menentukan mana alternatif terbaik berdasarkan ranking perkalian bobot tiap kriteria. Sistem Pendukung Keputusan (SPK) merupakan suatu sistem yang menghasilkan suatu alternatif keputusan yang dapat dipergunakan sebagai alat bantu dalam mengambil sebuah keputusan. Metode SAW ini dipilih karena metode ini menentukan nilai bobot untuk setiap atribut, kemudian dilanjutkan dengan proses perankingan yang akan menyeleksi alternatif terbaik dari sejumlah alternatif, dalam hal ini alternatif yang dimaksud adalah guru yang memiliki PKG tertinggi berdasarkan kriteria yang ditentukan. Dengan metode perankingan tersebut, diharapkan penilaian akan lebih tepat karena didasarkan pada nilai kriteria dan bobot yang sudah ditentukan sehingga akan mendapatkan hasil yang lebih akurat sebagai alat bantu keputusan

    Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Karyawan Menggunakan Simple Additive Weighting Studi Kasus PT. Trafoindo Prima Perkasa

    Full text link
    - Sebuah Perusahaan tidak akan berkembang tanpa ada dukungan dari karyawan sebagai salah satu aset Perusahaan, sehingga Perusahaan dituntut untuk merekrut calon karyawan yang berpotensi dan berbakat guna mendukung keberhasilan Perusahaan. Tenaga kerja terampil yang dapat membawa Perusahaan berkembang dan bersaing dengan perkembangan zaman, dan aspek perekrutan mulai mendapatkan pandangan khusus, karena proses perekrutan yang tidak sesuai dengan kebutuhan Perusahaan dapat menghalang laju berkembangnya Perusaan itu sendiri. Oleh karena itu, diperlukan sistem pendukung keputusan untuk proses pemilihan karyawan tersebut. Sistem pendukung keputusan ini menggunakan metode Simple Additive Weighting (SAW). Dalam hal ini para calon karyawan dibandingkan satu dengan yang lainnya sehingga memberikan output nilai intensitas prioritas yang menghasilkan suatu sistem yang memberikan penilaian terhadap setiap karyawan. Sistem pendukung keputusan ini membantu melakukan penilaian setiap karyawan, melakukan Perubahan kriteria, dan Perubahaan nilai bobot. Hal ini berguna untuk memudahkan pengambilan keputusan yang terkait dengan masalah pemilihan karyawan, sehingga akan di dapatkan karyawan yang paling layak diterima di Perusahaan

    Rancang Bangun Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Karyawan Terbaik pada PT. Surya Toto Indonesia, Tbk Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW) Berbasis WEB

    Full text link
    PT. Surya Toto Indonesia is a large company in Banten Province. This company is located on Jl. MH. Thamrin km. 7, Tangerang Banten. Until now, the number of employees is around 1.200 employees. With a large number of employees, a proper performance appraisal decision support system is needed so that the work results of employees can be clearly and well defined. Until now, the process for performance appraisal is still using paper or also called manual which causes the process to take a bit longer and reports cannot be enjoyed in real time. From the existing problems, a web-based decision support system is needed which will be able to facilitate all parties related to the performance appraisal process. The method used begins with communication with the parties involved. Furthermore, planning, the process of data collection, analysis, planning, and finally reporting is carried out. The conclusion from this suggests that using the existing criteria provides two more criteria. By giving weights and calculations performed on three employees, the score obtained for employee C got the highest score (0.92) followed by employee B, and the lowest score (0.84) was employee A

    The Classification of Phishing Websites Using Naive Bayes Classifier Algorithm

    Full text link
    The background of this research is how to find out the selected websites which are classified through the naive Bayes classifier algorithm. With this algorithm, it can be seen how far the classification of Phishing is. The method used in this study is to use experimental methods or research on the data obtained, these tests will include new data that can be accounted for and can determine whether the data is suitable for use. The problem raised in this study is how to find out which principles have been clarified with the dizziness method using the naive Bayes classifier algorithm, with the algorithm, which websites can be classified properly.  The purpose of this study is how to find out the data tested through training data will produce new data, especially well for items and produce from values Naive Bayes algorithm obtained an average accuracy value of 92.98% with a TP Rate of 0.930%, FP Rate of 0.076%, Precision of 0.930%, Recall of 0.930% and Fmeasure of 0.930%. &nbsp

    Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Warga Miskin dengan Metodelogi Ahp di Kecamatan Sepatan Kabupaten Tangerang

    Full text link
    Kemiskinan adalah kondisi keterbatasan kemampuan untuk memenuhi kebutuhan hidup secara layak seperti keterbatasan dalam pendapatan, keterampilan, kondisi kesehatan, penguasaan aset ekonomi, ataupun akses informasi, Akan tetapi, Siapa dan bagaimana kelompok warga rentan ini? Apakah mereka miskin, ataukah sangat miskin, Maka dari itu perlu adanya sistem pendukung keputusan untuk menentukan warga miskin dan di buat suatu perancangan sistem pendukung kepututusan menggunakan metodelogi analytical hierarchy proces(AHP). dalam pembangunan perangkat lunak merupakan upaya untuk mengonstruksi sebuah sistem yang memberikan kepuasan (mungkin informal) akan spesifikasi kebutuhan fungsional. Sistem Pendukung Keputusan(SPK) dengan metodelogi Analytical Hierarchy Process(AHP). Di kantor kecamatan sepatan masih menggunakan sistem manual dengan cara melihat file data warga miskin. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan di kantor kecamatan sepatan mengenai salah satu dari program kantor kecamatan sepatan yaitu Warga miskin, dapat diambil kesimpulan bahwa: Dengan adanya perkembangan sistem informasi akan menjawab berbagai masalah khususnya dalam hal keputusan penentuan warga miskin dengan metodelogi analytical hierarchy proces(AHP), Untuk menanggulangi adanya permasalahan dalam penentuan dan mengakuratkan data warga miskin, Agar lebih efektif sehingga tidak memerlukan waktu yang cukup lama, hal ini bertujuan untuk meng efesienkan waktu dan Bagi pihak kecamatan yang ingin menentukan dan mencari data warga miskin menjadi lebih muda

    Rancang Bangun Sistem Informasi Penggajian Karyawan PT. Boetomix Nusantara Lestari Berbasis WEB

    Full text link
    Design of payroll information systems and requests for funds to the company PT. Boetomix Nusantara Lestari WEB-based still uses Microsoft Excel. By using MS Excel, errors that occur in inputting data and requesting payroll data have many errors. The process of sending goods data still uses whatsapp, because whatsapp used by the salary recapitulation officer has difficulty at the end of every month. This application designed has the aim of providing convenience for users so that the recitation process at PT. Boetomix Nusanara Lestari can run quickly and has a high level of accuracy. Interviews, observations and document analysis are methods used in the data collection process. Unified Modeling Language (UML) is used to describe running business processes and the relationship between users and the system. The employee payroll information system has been tested and the results are in accordance with the needs of PT. Boetomix Nusanara Lestari

    Analysis and Design of Decision Support System for Employee Performance Appraisal with Simple Additive Weighting (SAW) Method

    Full text link
    The decision support system (DSS) for employee performance appraisal is a decision support system used in the employee performance appraisal process at PT. Surya Toto Tbk. Currently, the employee performance appraisal process still done manually (paper-based) so that the reports produced were not real-time. From the existing problems, this research aimed to analyze and design a decision support system according to the existing criteria using the Simple Additive Weighting (SAW) method to be able to develop into a Web-based DSS. The method used began with communication with management, especially the perpetrators of employee performance appraisals. Furthermore, planning, the process of data collection, analysis, design, and finally making reports carried out. The conclusion of this study provided a suggestion to use the criteria that had given two more criteria. By giving weights and calculations carried out for three employees, the value obtained for employee C got the highest score (0.98) followed by employee B, and the lowest score (0.85) was employee A

    Rancang Bangun Aplikasi Penggajian Menggunakan Hybrid Mobile Programming di CV Agung Glass

    Full text link
    Salary is remuneration received by workers in the form of money based on a certain time. Processing employee salary data is very important for companies to appreciate their employees who are already working. The payroll process for employees at CV Agung Glass currently uses Ms. Excel, this causes several errors that often occur in the salary calculation process. As a growing company, CV Agung Glass needs a data processing application that can assist in processing employee payroll data quickly, precisely, and thoroughly. The method used in this payroll system is the iteration method, which is an application design method by sequencing the steps in designing the application, then repeating it if there are errors or developments for the application. The programming language used to make this payroll application is hybrid programming for mobile by combining two different programming languages, namely mobile programming using Android Studio and web programming using PHP
    corecore