2 research outputs found

    PENYULUHAN NUTRISI OPTIMAL SELAMA PANDEMI COVID-19

    Get PDF
    Abstract Adequate nutrition is an important factor in the development of the immune system to maintain its normal function. Maintaining a healthy diet during the Covid-19 Pandemic is very important because it can improve a good immune system and reduce the risk of chronic diseases and infections such as Covid 19 and its further complications. This activity aims to increase public knowledge and awareness of the importance of maintaining optimal nutritional intake during Covid 19. Keywords: Nutrition, Covid 19, infection   Abstrak Nutrisi yang adekuat merupakan faktor penting dalam perkembangan sistem imun untuk menjaga fungsi sistem imun berjalan dengan normal normal. Mempertahankan  pola makan yang sehat selama Pandemi Covid 19 sangat penting karena  dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan menurunkan risiko infeksi seperti Covid 19 maupun komplikasinya lebih lanjut. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan kesadaram masyarakat akan pentingnya menjaga asupan nutrisi yang optimal selama Covid 19. Kata kunci : Nutrisi, Covid 19, infeks

    SKRINING DAN EDUKASI PENCEGAHAN OBESITAS PADA REMAJA DI KOTA JAMBI

    Get PDF
    Latar belakang: Overweight dan obesitas pada remaja dianggap serius karena efek jangka panjang yang membuatnya menjadi tantangan kesehatan masyarakat utama di abad 21.  Indonesia merupakan salah satu negara yang menghadapi “double burden” yaitu adanya malnutrisi dan peningkatan prevalensi dari overweight dan obesitas. Metode: Kegiatan dilaksanakan pada acara “Car Free Day”di Lapangan Gubernur Provinsi Jambi. Peserta menjalani pemeriksaan antropometri untuk skrining obesitas dan menerima edukasi berupa pemberian leaflet dan konsultasi kesehatan terkait obesitas pada remaja. Hasil: Kegiatan diikuti oleh 67 orang peserta, 7orang peserta mengalami overweight dan 6 orang peserta (8,6%) mengalami obesitas. Rata-rata nilai pre tes adalah 40,79 dan nilai post tes 70,74. Kesimpulan: Terjadi peningkatan pengetahuan peserta pengabdian setelah dilakukan edukasi terkait obesitas pada remaja. Kata kunci: Asupan makan, aktivitas fisik, obesitas, covid-1
    corecore