1 research outputs found

    Peran Penyuluh Pertanian dalam Penggunaan Combine Harvester di Kecamatan Purbolinggo Kabupaten Lampung Timur

    Get PDF
    The use of Combine harvesters as an innovation in an effort to reduce yield loss does not always receive a good response. It is the job of the Agricultural Extension Officer, as a field implementer in the field of agriculture that is directly related, to devote all encouragement to farmers to be moved and able to change their way of thinking, work steps, and respond to innovation developments, especially the use of combine harvesters. The purpose of this research is to determine the role of agricultural extension workers in the use of combine harvesters. The research was conducted in Purbolinggo District, East Lampung Regency. The data in this study were taken in November 2021. The sample or respondents in this study consisted of 30 farmers in Purbolinggo District who were selected by purposive sampling. While the research method used is a survey, data analysis is done both descriptively and quantitatively. From the results of the research conducted, it shows that the role of agricultural extension workers as initiators, motivators, and facilitators is in the high category. In addition, there is a correlation between the role of the agricultural extension worker as an initiator, the role of the extension worker as a motivator, and the role of the worker as a facilitator on the quality, quantity of yield, time, cost, farmer's income, and environmental friendliness, except for the role of the extension worker as an initiator on the quality of the crops.Penggunaan  Combine Harvester sebagai inovasi dalam upaya mengurangi kerugian kehilangan hasil  tidak selalu mendapat tanggapan yang baik.  Sudah menjadi tugas  Penyuluh Pertanian, sebagai  pelaksana lapangan di bidang pertanian yang berhubungan langsung dan mencurahkan segenap dorongan kepada petani agar tergerak dan dapat  merubah cara berpikir, langkah kerja, dan menyikapi perkembangan inovasi khususnya penggunaan combine harvester.   Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran penyuluh pertanian dalam penggunaan combine harvester. Penelitian dilakukan di Kecamatan Purbolinggo Kabupaten Lampung Timur. Data pada penelitian ini telah diambil pada bulan November 2021. Sampel atau responden pada penelitian ini terdiri dari  30 orang petani  di Kecamatan Purbolinggo yang dipilih dengan cara purposive sampling. Sedangkan  metode penelitian yang digunakan ialah survey dan analisis data dilakukan secara deskriptif kuantitatif. Dari hasil penelitian yang dilakukan, menunjukkan bahwa peranan penyuluh pertanian sebagai inisiator, sebagai motivator dan sebagai fasilitator  berada dalam kategori tinggi. Selain itu dijumpai adanya korelasi antara peran penyuluh pertanian sebagai inisiator, peran penyuluh sebagai motivator dan peran penyuluh fasilitator terhadap kualitas, kuantitas hasil, waktu, biaya, pendapatan petani dan keramahan lingkungan, kecuali peran penyuluh sebagai inisiator terhadap kualitas hasil tidak ada korelasi. Kata kunci: Combine Harvester, Penyuluh Pertanian, Petan
    corecore