3 research outputs found

    Sistem Informasi Penelitian Dan Pengabdian Dosen Guna Otomatisasi Penentuan Angka Kredit Dosen Dan Mendukung Aktivitas Tridharma Perguruan Tinggi

    Full text link
    Dosen sebagai tenaga kependidikan memiliki tugas untuk menjalankan tridharma perguruan tinggi. Pengajaran,Penelitian dan Pengabdian Masyarakat merupakan kesatuan yang melekat dan tidak terpisahkan dari tugas danfungsi Dosen. Penelitian dan Pengabdian Masyarakat merupakan salah satu komponen yang terdapat padanilai angka kredit dosen. Angka Kredit Dosen sendiri adalah akumulasi nilai butir-butir kegiatan yang diberikan/ ditetapkan berdasarkan penilaian atas prestasi yang telah dicapai oleh seorang dosen dan yang dipergunakansebagai salah satu syarat dalam rangka pembinaan karier dalam jabatan fungsional/kepangkatan. Kebutuhanuntuk mengelola angka kredit dosen dan penelitian dosen itu sendiri sudah menjadi kebutuhan yang pentingbagi Perguruan Tinggi dan perlu dilakukan dengan cara terkomputerisasi. Hal ini dapat dilakukan untukmempercepat pencarian data penelitian dan kebutuhan pengelolaan angka kredit dosen.Sistem informasipenelitian, publikasi dan pengabdian dosen merupakan solusi untuk mengelola dan mengorganisir data-datahasil penelitian, publikasi dan pengabdian dari dosen berbasis teknologi informasi. Dengan adanya databasepenelitian, publikasi dan pengabdian ini maka nantinya dapat dihasilkan laporan-laporan bidang penelitian,publikasi dan pengabdian secara jelas dan terperinci. Informasi penelitian, publikasi dan pengabdian jugadapat menjadi sebuah library yang dapat digunakan untuk kegiatan penelitian dosen lainnya. Library dapatdiakses oleh peneliti sebagai referensi dengan penambahan fitur pencarian yang mengimplementasikan metodeNLP (Natural Language Processing) untuk menilai tingkat / persentasi keakuratan dan relevansi dari hasilpenelitian yang ditemukan. Selain itu informasi yang dihasilkan dari sistem penelitian, publikasi danpengabdian dosen ini dapat digunakan sebagai komponen parameter dalam pemberian nilai kredit bagi dosen

    Lessons Learned: Enterprise Information System Project on Education Institution

    Get PDF
    This paper addresses the challenges posed by Industry 4.0 and the COVID-19 pandemic, which necessitate digital transformation in educational institutions. It focuses on the specific issues of integrating enterprise information systems to facilitate this transformation. The solution proposed is the development of an integrated information system to manage operational processes within educational institutions. This system targets key domains including student admissions, academics, finance, and human resources, utilizing role-based access control (RBAC) and Single Sign-On (SSO) for efficiency and security. The methodology involves a collaborative effort under the Matching Fund program by the Ministry of Education, Culture, Research, and Technology of Indonesia. This collaboration includes the Universitas Islam Indonesia and the Salman Alfarisi Yogyakarta educational institution. The approach includes defining the project, collecting, and reviewing lessons, creating a repository of these lessons, and disseminating the findings. The project successfully developed and implemented an integrated information system, addressing the initial challenges and improving organizational efficiency in the participating educational institution. The system’s deployment covered multiple key operational domains, significantly digitizing the institution’s processes. This paper contributes valuable insights and best practices from the integration project, serving as a model for other universities and educational institutions. It showcases the potential of collaborative efforts in accelerating digital transformation in education, especially in the context of Indonesia’s vast network of universities and educational institutions
    corecore