370 research outputs found

    Kemiskinan Pemikiran Dalam Kajian Islam Di Indonesia Menuju Ilmu-ilmu Sosial Profetik

    Full text link
    In relation to the criticism that the study of Islamic thought is still dominated by bayani approach, al-jabri and Hassan Hanaf advocated for more rational approach or approaches developed Burhani. Bayani epistemology dominance has became the target of criticism liberal Islamic thinkers. The main hypotheses that I would suggest is that science Islam (Islamic science) it is essentially a science of piece (peace science) through the analysis of the relationship between human beeings with each other and with nature. The second hypothesis is that Islamic science as a science of peace it needs to begin with review of Islamic science traditional and perfoms studies on social monotheism, social jurisprudence and social Sufim. The third hypothesis is that methodologically, the Islamic science as a science of peace held in the social and humanitarian (humanities) through the study of social sciences prophetic

    Peningkatan Perilaku Peduli Lingkungan Dan Tanggung Jawab Siswa Melalui Model Ejas Dengan Pendekatan Science Edutainment

    Full text link
    Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui (1) Efektivitas model EJAS dengan pendekatan science edutainment terhadap peningkatan perilaku peduli lingkungan (2) Efektivitas model EJAS dengan pendekatan science edutainment terhadap peningkatan perilaku tanggung jawab (3) Respon siswa terhadap model EJAS dengan pendekatan science edutainment. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode pre experimental design. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling. Hasil penelitian menunjukkanbahwa model EJAS dengan pendekatan science edutainment dapat meningkatkan perilaku peduli lingkungan sebesar 73% dengan kategori tinggi, dapat meningkatkan perilaku tanggung jawab sebesar 65% dengan kategori sedang, serta respon siswa terhadap model EJAS dengan pendekatan science edutainment pada kategori baik

    TINJAUAN PEMBERIAN KREDIT TANPA AGUNAN BNI FLEKSI

    Full text link
    Kredit adalah fasilitas keuangan yang memungkinkan seseorang atau badan usaha untuk meminjam uang untuk membeli produk dan membayarkannya kembali dalam jangka waktu yang ditentukan. Berdasarkan UU No. 10 Tahun 1998 sebagai pengganti dari UU RI No. 7 Tahun 1992 tentang perbankan menyatakan :” bahwa Kredit adalah penyediaan uang atau tagihan yang dapat dipersamakan dengan itu berdasarkan persetujuan atau kesepakatan pinjam-meninjam antara bank dengan pihak lain, yang mewajibkan pihak pinjammeminjam untuk melunasi hutangnya setelah jangka waktu tertentu dengan sejumlah bunga imbalan atau pembagian hasil keuntungan. Agunan (jaminan) adalah barang atau surat berharga atau garansi yang berkaitan langsung dengan objek yang dibiayai dengan kredit yang bersangkutan seperti ; barang-barang yang dibeli dengan kredit yang bersangkutan maupun tagihan-tagihan debitur. Sehingga apabila suatu saat debitur mengalami kredit macet ( wanprestasi ) maka agunan tersebut berguna untuk melunasi hutang - hutang debitur kepada bank. Kredit tanpa agunan adalah salah satu produk perbankan dalam bentuk pemberian fasilitas pinjaman tanpa adanya suatu aset yang dijadikan jaminan atas pinjaman tersebut. Oleh karena itu tidak adanya jaminan yang menjamin pinjaman tersebut, maka keputusan pemberian kredit semata berdasarkan pada riwayat kredit dari pemohon kredit secara pribadi atau kemampuan melaksanakan kewajiban pembayaran kembali pinjaman merupakan pengganti jaminan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui prosedur pemberian kredit tanpa agunan pada Bank Negara Indonesia Cabang Bogor. Untuk mencapai sasaran penelitian yang jelas dan terarah maka penulis merumuskan permasalahan mengenai kredit tanpa agunan, masalah yang muncul dalam pemberian kredit tanpa agunan beserta cara penyelesaiannya. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan maka prosedur kredit tanpa agunan BNI Fleksi pada Bank Negara Indonesia Cabang Bogor meliputi kegiatan prosedur pada saat pengajuan BNI Fleksi yaitu nasabah datang ke Bank BNI dengan membawa persayatan sesuai ketentuan. Dalam pemberian Kredit tanpa agunan BNI Fleksi tidak sedikit masalah yang timbul. Tetapi Bank BNI mampu menyelesaikan semua masalah yang dihadapi. Kata Kunci : Kredit, Prosedur, Agunan, Kredit Tanpa Agunan, Bank, masalah, penyelesaian masalah
    • …
    corecore