8 research outputs found

    Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Tingkat Hierarki Moral, dan Motivasi terhadap Komitmen Guru

    Full text link
    Penelitian bertujuan untuk mengetahui adanya hubungan antara gaya kepemimpinan, tingkat hierarki moral, dan motivasi terhadap komitmen guru. Sampel diambil dengan teknik proportional sampling dengan jumlah sebesar 450 orang guru dari populasi 796 guru SMA PNS di Samarinda. Data dikumpulkan dengan pemberian angket dan analisis data menggunakan teknik analisis jalur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) gaya kepemimpinan berpengaruh terhadap komitmen guru yang berarti peningkatan gaya kepemimpinan akan meningkatkan komitmen guru; (2) tingkat hierarki moral memiliki pengaruh pada komitmen guru yang berarti meningkatnya tingkat hierarki moral akan mengakibatkan peningkatan komitmen guru; (3) motivasi kerja guru memengaruhi komitmen guru yang berarti tingginya motivasi kerja akan menyebabkan tingginya komitmen; (4) gaya kepemimpinan berpengaruh terhadap motivasi kerja guru yang berarti peningkatan gaya kepemimpinan akan meningkatkan motivasi kerja guru; dan (5) tingkat hierarki moral memengaruhi motivasi kerja guru yang berarti meningkatnya tingkat hierarki moral akan meningkatkan motivasi kerja guru. Peningkatan aspek-aspek tersebut akan memperkuat komitmen para guru terhadap sekolah

    Map of teacher competences in learning national exam (UN) materials in east Kalimantan (Competency test study of SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, and SMK/MAK, teacher, year 2009)

    Get PDF
    The aims of mapping are to determine: (1) teacher professional competences in learning national exam materials (UN), (2) the map of teacher competences in learning national exam materials, especially in East Kalimantan. This research used descriptive method, which was aiming to gather and obtain information regarding teacher competences; using the research contrivance of ex post facto, we could see the map of teacher competences in prevailing academic materials, and teaching implementation plan (RPP), which is referred to as the prevailing/mastery of teacher competences. The conclusion of the mapping results can be described as follows: (1) the teacher competency test was found as an effective way to determine teacher’s prevailing capabilities of the study fields, learning materials, and theory implementation for organizing the learning plan. (2) Teachers that had followed the competency test mostly can be judged as a competent teacher, in average number of 60% (59.3%), even though there are still 40% that can be concluded as incompetent. According to each city, the percentages are relatively equal in comparisons; for instance: in PPU, 12% of the participants can be listed as incompetent, compared to 14% that’s competent. While in Balikpapan, 26.7% can be listed as incompetent, and in the opposite 26% can be listed as competent. And in Samarinda, 61% can be listed as incompetent and 59.5% as competent. (3) The answered of teacher competency test did not depend on the level of educational background, and teaching or training experiences, rather than it depends on the innate talent/ability of each teacher. (4) If we connected it with the teacher certification, we found out that there are incompetent teachers (5%) that professionally have certifications

    Edumat: jurnal edukasi matematika vol. 3 no. 5 Juni 2012

    Get PDF
    Jurnal kali ini berisi beberapa topik/artikel. Salah satunya berjdul Aplikasi Penskalaan PCM pada Pengukuran Hasil Belajar Geometri. Terdapat dua teori yang digunakan untuk mengembangkan suatu alat ukur, yaitu Teori Tes Klasik (Classical Test Theory, CTT) dan Teori Respon Butir (Item Response Theory, IRT). Menurut Djemari Mardapi (2002), kedua teori tes ini berusaha untuk menaksir besarnya kemampuan subjek (seseorang) dengan tingkat kesalahan sekecil mungkin. Kedua teori tes tersebut menggunakan asumsi yang berbeda sehingga menghasilkan teknik estimasi yang juga berbeda Salah satu model IRT polytomous adalah Partial Credit Model (PCM) (Masters, 1982). Penskalaan PCM sebagai salah satu penskalaan dalam pendekatan IRT memberikan penghargaan secara parsial terhadap respons peserta tes. Sebagai pengembangan dari model Rasch, PCM menyediakan lebih dari dua kategori jawaban pada setiap butir soal. Kondisi ini memberikan keleluasaan kepada peserta tes dalam merespons atau memilih respons yang tersedia dan setiap kinerja mereka menentukan skor yang tertentu pula

    Borneo : jurnal ilmu pendidikan LPMP Kalimantan Timur vol. v, no. 1, Juni 2011

    Get PDF
    Map Of Teacher Competences In Learning National Exam (UN) Materials In East Kalimantan (Competency Test Study of SD / MI, SMP / M.Ts, SMA / MA and SMK / MAK Teacher, Year 2009) Dr. Edi Rachmad, M.Pd dan Drs. Pramudjono, MS. Upaya Meningkatan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Melalui Metode Delikan Siswa Kelas VI A SDN 002 Balikpapan Utara Tasripin, S.Pd Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa SMP Negeri 2 Anggana Melalui Pembinaan Kegiatan Pengembangan Diri /Ekstrakurikuler Saryono Peningkatkan Hasil Belajar melalui Strategi Belajar Kooperatif Jigsaw II Pada Mata Pelajaran Sosiologi di Kelas X-A Sma Negeri Sangata Selatan Tahun Pelajaran 2010/2011 Esti Lugondang Upaya Peningkatan Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran PKN Dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Jigsaw Jupri Meningkatkan Motivasi Belajar Fisika Pada Materi Gejala Gelombang Dengan Menggunakan Multimedia Kelas Xii Ipa Sma Negeri 7 Balikpapan Drs. Amri Peningkatan Kemampuan Menulis Puisi Melalui Methode Pemodelan Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 022 Balikpapan Tengah Endah Erlinastuti, S.Pd Pembelajaran Konsep Pengukuran Dengan Menggunakan Model Penemuan Terbimbing pada Kelas 7-C SMP Negeri 1 Penajam Paser Utara Muhammad Hanafi, S.Pd Penggunaan Metode Diskusi Pada Mata Pelajaran Ips Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Peserta Didik Di SDN 014 Tanah Grogot Abdul Kadir Meningkatkan Kemampuan Berbicara Kelas VI SDN 003 Samarinda Utara Melalui Gambar Linda Imeld

    Borneo Jurnal Ilmu Pendidikan LPMP Kalimantan Timur Vol. VI, No. 1, Juni 2012

    Get PDF
    Pada edisi ini, jurnal Borneo memuat beberapa artikel yang ditulis oleh Widyaiswara LPMP Kalimantan Timur maupun yang ditulis oleh penulis. Kumpulan jurnal ini berisi beberapa jurnal dengan judul sebagai berikut, potret pendidikan Kalimantan Timur berbasis evaluasi diri sekolah/madrasah tahun 2011, meningkatkan kinerja guru bimbingan dan konseling melalui standar pelayanan pengembangan dengan metode motivasi dan kreatifitas pada siswa SMA Negri 11 Samarinda, peningkatan hasil belajar siswa memahami teks deskripsi melalui pendekatan pembelajaran kooperatif Team Game Tournament (TGT) di kelas VIIIB SMP Negeri 1 Sangata Selatan, penggunaan pendekatan Realistic Mathematic Education (RME) untuk meningkatkan pemahaman pecahan pada siswa kelas V (Lima) SD Negeri 016 Balikpapan Tengah tahun pelajaran 2009/2010, peningkatan hasil belajar PKn pokok bahasan sistem pemerintahan tingkat pusat dengan metode kerja kelompok siswa kelas IV SD Negeri 003 Sanga-Sanga, meningkatkan hasil belajar sains di kelas V dengan metode berbasis masalah dan koperatif learning SDN 022 Sebulu, peningkatan motivasi dan hasil belajar PKn materi Pemilu menggunakan model talking stick siswa kelas VI SDN 004 Loa Janan, Pembelajaran Berbasis Masalah (Problem Based Learning) dalam meningkatkan kemampuan memecahkan masalah bela negara dalam nata pelajaran PKn kelas IXC SMP Muhammadiyah 1 Samarinda, hubungan antara konsep diri dan kecerdasan emosional dengan kenakalan remaja, peningkatan hasil belajar matematika siswa melalui pembelajaran kooperatif tipe TGT (Teams Games Tournament) pada materi pengukuran dan geometri di kelas V SD Negeri 007 Samarinda Ulu tahun ajaran 2007/2008, isi dongeng dengan menggunakan Bahasa Indonesia dengan baik melalui bimbingan dan latihan di SDN 008 Sempaja Samarinda Utara, upaya meningkatakan pembelajaran operasi hitung bilangan cacah siswa kelas IV SD Negeri 021 Pasir Belengkong dengan metode berdasarkan masalah (Problem Posing), upaya meningkatkan prestasi belajar matematika materi sistem persamaan linear dua variabel melalui metode pembelajaran kooperatif Model Jigsaw pada siswa kelas VIIIA SMP Negeri 2 Samarinda tahun pelajaran 2008/2009

    Borneo, Jurnal Ilmu Pendidikan

    Get PDF
    Pengaruh Kepribadian dan Disiplin Siswa Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VII SMP Negeri se-Kecamatan Samarinda Ilir Tahun Pembelajaran 2012/2013. Penerapan Strategi Belajar Berbasis Aneka Sumber (Bebas) untuk Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Biologi Siswa Kelas X-7 SMA Negeri 5 Balikpapan. Penerapan Metode Problem Solving untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas VI SDN 023 Long Ikis Mata Pelajaran IPA pada Topik Ciri-ciri Khusus Makhluk Hidup. Peningkatan Motivasi dan Hasil Belajar IPS Ekonomi Pokok Bahasaan Uang dengan Pendekatan Koopratif Tipe Thik Pair Share (TPS) Kelas IX SMP Negeri 22 Samarinda. Analisis Ideologi Gender dan Citra Perempuan dalam Kumpulan Cerpen Perempuan Kaltim Badadai oleh 17 Perempuan Cerpenis. Penerapan Model Pembelajaran Teams Game Tournament (TGT) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas V SDN 023 Long Ikis pada Mata Pelajaran PKn pada Topik Macam-Macam Peraturan Perundang-Undangan. Meningkatkan Perhatian Siswa Kelas XI IPS 5 SMA Negeri 4 Balikpapan pada Layanan Bimbingan dan Konseling melalui Penerapan Teknik Question Student Have. Penerapan Metode Membaca Terbimbing dan Tinjauan Topik untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPS Siswa Kelas VIII-7 SMP Negeri 5 Balikpapan. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw untuk MeningkatkanKeterampilan Mengolah Stock, Soup dan Sauce pada Siswa Kelas X Restoran 1 SMK Negeri 4 Balikpapan. Meningkatkan Kemampuan Berbicara Siswa Kelas X TP 2 SMK Negeri 1 Balikpapan melalui Penerapan Strategi Belajar Peta Konsep Tipe Network Tree. Meningkatkan Keterampilan Siswa Kelas V SDN 023 Long Ikis dalam Menulis Karangan berdasarkan Pengalaman melalui Penerapan Model Pembelajaran Jigsaw. Penerapan Think-Talk-Write (TTW) untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Matematika Siswa Kelas VII-3 di SMPN 1 Balikpapan. Meningkatkan Hasil Belajar IPA (Struktur Bunga) melalui Metode Discovery Siswa Kelas IV SDN 020 Balikpapan Tengah Tahun 2013/2014. Penggunaan Alat Peraga untuk Meningkatkan Minat Belajar Pelajaran IPA tentang Materi Makhluk Hidup pada Siswa Kelas III SDN.024 Kecamatan Samarinda Ulu Kota Samarinda Tahun Ajaran 2009/2010. Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas IV SDN 023 Long Ikis pada Pokok Bahasan Penjumlahan Bilangan Bulat Positif dan Negatif melalui Penggunaan Media Gambar Garis Bilanga

    Borneo Jurnal Ilmu Pendidikan LPMP Kalimantan Timur Vol. VII, No. 2, Juni 2013

    Get PDF
    Pada edisi ini semua tulisan yang dimuat dalam Jurnal Borneo berasal dari luar LPMP yaitu Dosen, pengawas, Kepala Sekolah, dan guru. Buku ini terdiri dari beberapa judul jurnal yaitu, Perbedaan hasil belajar matematika menggunakan model pembelajaran kooperatif dan pembelajaran konvensional siswa kelas X SMA Negeri 1 Tenggarong tahun pembelajaran 2011/2012, Potret mutu pendidikan Provinsi Kalimantan Timur berbasis EDS tahun 2012, Peningkatan hasil belajar matematika dengan model pembelajaran Picture And Picture materi pokok keliling dan luas bidang datar di kelas VII-4 SMP Negeri 1 Balikpapan tahun pembelajaran 2011/2012, Upaya peningkatan kemampuan/prestasi belajar Bahasa Indonesia dalam pembelajaran apresiasi sastra dengan menggunakan Teknik Media Power Poin terpadu bagi siswa SMK Negeri 3 Balikpapan, Meningkatkan hasil belajar seni rupa SMP Negeri 2 Anggana melalui model pembelajaran Kooperatif Jigsaw, Penerapan metode demonstrasi dalam pembelajaran praktek sholat di kelas III SDN 026 Sungai Kunjang, Peningkatan kemampuan guru dalam menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) melalui supervisi akademik di SMA Negeri 7 Penajam Paser Utara, Meningkatkan hasil belajar siswa pada materi teks melalui pembelajaran Kooperatif Deskriptif Number Head Together (NHT) di kelas B VII D SMP Negeri 1 Sengatta Selatan, Peningkatan hasil belajar matematika siswa melalui pembelajaran model Tutor Sebaya di kelas X AP-2 SMK Negeri 2 Balikpapan tahun pembelajaran 2008/2009, Upaya membangkitkan minat siswa dalam pembelajaran praktek ansambel melalui kegiatan ekstra kurikuler menggunakan metode Eksperiental Learning bagi siswi - siswi kelas V dan kelas VI di SDN 004 Sepaku PPU, Hubungan pengelolaan kelas dengan prestasi belajar fisika melalui monitoring di SMP Negeri 11 Samarinda Tahun 2011/2012, Pembelajaran konsep pengukuran dengan menggunakan model penemuan terbimbing pada kelas 7C SMP Negeri 1 Penajam Paser Utara, Upaya peningkatan prestasi belajar fisika dengan metode eksperimen secara efektif kompetensi dasar bunyi kelas VII SBI – 1 Semester II tahun pembelajaran 2008/2009 SMP Negeri 1 Balikpapan rintisan sekolah bertaraf internasional, Pelaksanaan sekolah berwawasan gender di Kota Bontang: analisis Gap (Gender Analysis Pathway), Manajemen keuangan sekolah berbasis mutu pendidikan

    Borneo Jurnal Ilmu Pendidikan LPMP Kalimantan Timur Vol. V, No. 2, Desember 2011

    No full text
    Pada edisi ini, jurnal Borneo memuat beberapa artikel yang ditulis oleh Widyaiswara LPMP Kalimantan Timur maupun yang ditulis oleh penulis. Kumpulan jurnal ini berisi beberapa jurnal dengan judul sebagai berikut, school self evaluation analysis East Kalimantan year 2010 (analisi evaluasi diri sekolah Provinsi Kalimantan Timur tahun 2010), melalui motivasi kepala sekolah dapat meningkatkan minat guru dalam pembuatan perangkat pembelajaran di SMA Negeri 2 Tahun 2011, meningkatkan hasil belajar matematika siswa menggunakan model pengajaran langsung pada pokok bahasan operasi hitung bilangan bulat di kelas IV SDN 001 Palaran, peningkatan hasil belajar matematika siswa menggunakan metode kooperatif tipe STAD (Student Team Achievement Division) pada materi FPB dan KPK semester I di kelas VI SDN 001 Palaran tahun pembelajaran 2009/2010, pembelajaran tematik sebagai upaya meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas 3 SD Negeri 001 Nunukan Selatan Tahun Ajaran 2010/2011, upaya meningkatkan hasil belajar matematika di kelas IV dengan Teknik Jigsaw pembelajaran kooperatif di SD Negeri 006 Samarinda Ulu tahun ajaran 2009/2010, penggunaan konsep siswa dalam upaya meningkatkan pembelajaran IPS di SD Negeri 012 Paser Belengkong, penerapan metode pembelajaran kooperatif dengan peta konsep untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar PKn siswa kelas VII di SMP Negeri 4 Balikpapan tahun pelajaran 2010-2011, meningkatkan prestasi belajar Bahasa Indonesia dengan menggunakan model pembelajaran STAD pada kompetensi dasar membaca teks perangkat upacara di kelas VII-D SMP Negeri 1 Tenggarong Seberang tahun pelajaran 2010/2011, upaya meningkatkan keterampilan menggunakan ornamen dengan menggunakan teknik penggunaan “Garis Bantu”pada kegiatan pembelajaran menggambar ornamen di kelas X program keahlian KRIA Tekstil semester I di SMK Negeri 2 Tenggarong, pengaruh penerapan model pembelajaran role playing terhadap aktivitas guru dan hasil belajar dalam mata pelajaran pendidikan IPS di Sekolah Dasar
    corecore