3 research outputs found

    PENGUKURAN e/m elektron MENGGUNAKAN TABUNG TELEVISI (TV) DAN KUMPARAN HELMHOLTZ

    Get PDF
    The purpose of this research is to determine the comparison value between e/m of electrons in the use of CRO television tube and use to examine the quality of the experimental method that was is by comparing the experimental method from J. J. Thomson. This research regarded as an experimental method, conducted by measuring the different of light points on the screen television tube to get the radius of electron motion. The data interpreted into a graph to a quaeter radius of current on the coil magnetic field Helmohltz I (amperes). This graph is used to find e/m value of electron and the result is

    PENGARUH PENGALAMAN GURU DAN KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk meneneliti perihal: (1) pengaruh pengalaman guru terhadap kinerja guru. (2) pengaruh kepemimpinan kepala sekolah terhadap kinerja guru sekecamatan Wawo, Bima, NTB. Populasi dari penelitian ini mencakup seluruh guru yang berstatus PNS sebanyak 153 guru di Kecamatan Wawo Kabupaten Bima. 110 guru diambil secara acak menggunakan teknik “sampel acak”. Data dari penelitian diambil dengan menggunakan uji instrumen dengan menyebarkan kuisioner. Uji instrumen diberikan kepada 25 guru diluar dari sampel guru yang sudah diambil, dan koofisien reabilitas dari pengalaman guru sebesar rtt = 0,897; Kpemimpinan kepala sekolah sebesar rtt = 0,941 dan kinerja guru sebesar rtt=0,885. Analisa data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisa kuantitatif deskriptif, analisis regresi linier berganda dan analisis korelasi parsial. Software komputer dipakai untuk menguji keakuratan data. Dari penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa: (1) Tterdapat pengaruh positif yang signifikan faktor pengalaman guru terhadap kinerja guru. Semakin baik baik faktor pengalaman guru semakin tinggi kinerja guru; (2) Terdapat pengaruh positif yang signifikan faktor kepemimpinan kepala sekolah terhadap kinerja guru. Semakin baik faktor kepemimpinan kepala sekolah semakin tinggi kinerja guru

    Pemanfaatan Panas Pada Elemen Peltier Untuk Membuat Charger Handphone

    Get PDF
    Handphone merupakan sebuah perangkat elektronik yang tidak lepas dari kehidupan manusia. Keberadaannya sangat mempermudah berbagai pekerjaan yang dilakukan oleh manusia. Untuk kestabilan pengoperasian handphone membutuhkan energy dalam bentuk baterai yang dapat digunakan untuk menghidupkan handphone.Charger handphone merupakan sarana yang dipergunakan untuk pengisian daya pada baterai. Adakalanya di daerah yang kekurangan aliran listrik (PLN), penggunaan handphone untuk akses informasi dan komunikasi menjadi terhambat. Berdasarkan kondisi ini maka dirancang sebuah alat charger sederhana yang dapat dipergunakan mencas handphone dengan memanfaatkan energy dari alam seperti panas api dan panas uap air yang dirancang dengan bantuan elemen peltier sebagai penghantar panas untuk menghasilkan tegangan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tegangan yang dihasilkan oleh elemen peltier pada charger yang dirancang.Keywords: Charger handphone, elemen peltie
    corecore