1 research outputs found

    EFEKTIVITAS DISCOVERY LEARNING MENGGUNAKAN MEDIA POP-UP BOOK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS

    Get PDF
    oai:ojs.jurnalkwangsan.kemdikbud.go.id:article/1101This research is a quantitative research with a quasi-experimental type. This study aims to determine the effectiveness of the use  discovery learning model with pop-up book media on improving learning outcomes and critical thinking skills of fourth grade students in solving Civics questions. The subjects of this study were class IV A of SD Negeri Katelan 4 which opened 20 students and class IV B of SD Negeri Dukuh 2 which opened 24 students. The data collection technique in this study was in the form of test questions. Researchers used validity and reliability tests on the test questions before the study. The prerequisite test results show that the data is normally distributed and homogeneous. The data analysis technique used is the t test and simple correlation test. The conclusions obtained in this study are: 1) there is a difference in the average value of Civics learning outcomes, namely experiencing an increase by using the discovery learning model through the Pop-up Book media, 2) the application of the discovery learning model through the Pop-up Book media is effective in increasing abilities students' critical thinking, 3) there is a significant relationship between learning outcomes and critical thinking skills with the use of discovery learning models using Pop-up Book media. AbstrakPenelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan jenis kuasi eksperimen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas penggunaan model discovery learning dengan media pop-up book terhadap peningkatan hasil belajar dan keterampilan berfikir kritis siswa kelas IV dalam menyelesaikan soal PPKn. Subjek penelitian ini adalah kelas IV A SD Negeri  Katelan 4 yang berjumlah 20 orang siswa dan kelas IV B SD Negeri Dukuh 2 yang berjumlah 24 orang siswa. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini berupa instrument soal tes. Peneliti menggunakan uji validitas dan reliabilitas pada soal tes sebelum penelitian. Hasil uji prasyarat menunjukan bahwa data berdistribusi normal dan homogen. Teknik analisis data yang digunakan yaitu uji t dan uji korelasi sederhana. Kesimpulan yang diperoleh dalam penelitian ini yaitu: 1) Terdapat perbedaan nilai rata-rata hasil belajar PPKn yaitu mengalami peningkatan dengan penggunaan model discovery learning melalui media Pop-up Book, 2) Penerapan model discovery learning melalui media Pop-up Book efektif dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa, 3) Terdapat hubungan yang signifikan antara hasil belajar dan kemampuan berpikir kritis dengan penggunaan model discovery learning menggunakan media Pop-up Book
    corecore