7 research outputs found

    PELATIHAN PENGELOLAAN DAN PENGGUNAAN DAUN MANGKOKAN (POLYSCIAS SCUTELLARIA.BURM.F) SEBAGAI PENGHAMBAT PERTUMBUHAN BAKTERI STREPTOCOCCUS PYOGENES, STAPHYLOCOCCUS AUREUS, PSEUDOMONAS AERUGINOSA DAN ESCHERICHIA COLI PADA SISWA MENEGAH KEJURUAN FARMASI PHARMA

    Get PDF
    Daun mangkokan (Polyscias Scutellaria) sering dimanfaatkan sebagai tanaman obat atau tanaman herbal, salah satunya antibakteri karna mengandung senyawa flavonoid. Tujuan penyuluhan ini untuk memberikan pemanfaatan daun mangkokan  untuk obat yang diinfeksi bakteri. Hasil pelaksaan ini pada masyrakat dalam bentuk informasi dan edukasi pemanfaatan daun mangkokan  dapat diolah menjadi ramuan sebagai antibakteri. Setelah melaksakan kegiatan pelatihan ini, masyarakat lebih mengetahui bahwa daun mangkokan  yang selama ini hanya dijadikan sebagai tanaman liar ternyata sangat bagus untuk pengobatan antibakteri

    KEPERCAYAAN MASYARAKAT KELURAHAN DWI KORA TERHADAP OBAT TRADISIONAL UNTUK MENINGKATKAN IMUNITAS TUBUH SEVAGAI PENCEGAH Covid-19

    Get PDF
    Imunitas atau daya tahan tubuh merupakan sistem kekebalan tubuh yang dirancang untuk mendeteksi ataupun menghancurkan benda asing yang masuk ke tubuh seperti bakteri atau virus. Masa pandemi sekarang ini mengharuskan kita untuk selalu meningkatkan imunitas agar tidak mudah terpapar penyakit khususnya COVID-19. Ada banyak cara yang bisa kita lakukan untuk meningkatkan imunitas, yaitu dengan menerapkan pola hidup sehat. Salah-satunya yaitu dengan mengonsumsi Obat Tradisional. Kepercayaan masyarakat pada penggunaan Obat Tradisional semakin meningkat dimasa pandemi terlebih untuk meningkatkan imunitas tubuh agar tidak mudah terserang penyakit. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui seberapa tinggi tingkat kepercayaan masyarakat Kelurahan Dwi Kora terhadap obat tradisional sebagai pencegah COVID-19.  Jenis penelitian ini adalah penelitian kombinasi(Mix Method). Metode kombinasi pada penelitian ini adalah Eksploratoris Sekuensial. Teknik pengambilan sampel diambil secara Purposive Sampling dengan menggunaan rumus Slovin. Populasi penelitian adalah masyarakat Kelurahan Dwi Kora sebanyak 24.522 jiwa dengan jumlah sampel berdasarkan hasil perhitungan Slovin sebanyak 100 responden. Hasil menunjukkan jenis kelamin mayoritas responden yaitu perempuan (59%). Umur mayoritas responden pada umur dewasa Akhir (71%) dan mayoritas pekerjaan responden yaitu tidak bekerja (77%). Hasil penelitian menunjukkan bahwa masyarakat percaya bahwa obat tradisional dapat meningkatkan imunitas (60%) sebagai pencegah COVID-19. Jamu yang banyak dikonsumsi oleh masyarakat Kelurahan Dwi Kora yaitu Temulawak (17%). Sumber perolehan obat tradisonal berasal dari penjual Jamu gendong (55%). Frekuensi masyarakat yang mengonsumsi Obat Tradisinal(60%). Hasil Penelitian menunjukkan status imunitas tubuh tidak pernah mengalami efek samping (60%) setelah mengonsumsi obat tradisional. Saran dari Peneliti kepada pihak puskesmas dan pemerintah dapat dilakukan penyuluhan tentang pengetahuan dan edukasi mengenai Obat Tradisional. Bagi pelaku usaha Obat Tradisional dapat menjadi masukan dalam mengembangkan usaha kecil Obat Tradisional. Bagi Universitas dapat dilakukan sosialisasi  dan  penyuluhan tentang obat tradisional kepada masyarakat. Bagi peneliti selanjutnya diharapkan dapat melakukan penelitian lanjutan kepada kelompok lain atau pada tempat yang berbeda dari penelitian yang sudah dilakukan ini.

    EDUKASI MANFAAT KACANG MERAH (Phaseolus vulgaris L.) UNTUK PENURUNAN KOLESTROL

    Get PDF
    Pola makan merupakan salah satu faktor pemicu terjadinya tingginya kadar kolesterol LDL. Menurut Wahyu Suprapto pada buku (Pujiastuti dan Rosy, 2017) panganan gorengan memicu naiknya kolesterol. “Gorengan banyak mengandung asam lemak jenuh yang berasal dari minyak”. Pengabdian Rustika (2005) dari badan Pengabdian dan Pengembangan Kesehatan di Jakarta Pusat menyatakan asam lemak jenuh di aneka gorengan cukup tinggi rata-rata mencapai 11,92%.Jenis Pengabdian ini adalah Pengabdian ilmiah. Desain Pengabdian yang digunakan adalah eksperimen yang sebenarnya (true eksperimental design). Berdasarkan teknik yang digunakan Pengabdian ini termasuk dalam Experiment Research (Pengabdian Pecobaan), dimana ada perlakuan khusus terhadap variabel yang diteliti.Ekstrak etanol kacang merah efektif menurunkan kadar kolesterol pada mencit yang diinduksi pakan tinggi lemak. Terdapat dosis yang efektif yaitu dosis 160 mg/kg BB pada ekstrak kacang merah terhadap penurunan kadar kolesterol pada mencit yang diinduksi pakan tinggi lemak.Ekstrak etanol kacang merah efektif menurunkan kadar kolesterol pada mencit yang diinduksi pakan tinggi lemak. Terdapat dosis yang efektif yaitu dosis 160 mg/kg BB pada ekstrak kacang merah terhadap penurunan kadar kolesterol pada mencit yang diinduksi pakan tinggi lemak

    Kegiatan Edukasi Siswa Sekolah Menengah Kejuruan Farmasi Pharmaca Tentang Aktivitas Penghambat Enzim Protease 6lu7 Virus Sars-Cov-2 Dengan Menggunakan Daun Afrika (Venonia Amygdalina Del.)

    Get PDF
    Tahun 2020, dunia digemparkan dengan merebaknya virus baru yaitu coronavirus jenis baru (SARS-CoV-2) dan penyakitnya disebut Coronavirus disease 2019 (COVID-19). Gejala umum yang timbul dari virus ini adalah bersifat akut, demam, batuk, sulit bernafas, nafas pendek, dan berlanjut pada pneumonia berat. Tanaman Afrika (Vernonia amygdalina) atau yang biasa disebut Daun Afrika,mengandung senyawa Flavonoid yang memberikan efek antioksidan, atherosclerosis dan mempunyai sifat sitotoksik, antipoliferatif, antimalaria dan antiinflamasi. Tujuan dari kegiatan edukasi siswa ini dilakukan untuk memberikan informasi dan sosialisasi tentang aktivitas penghambatan enzim protease 6LU7 Virus Sars-CoV-2. Hasil kegiatan pelaksanaan program pengapdian dalam bentuk edukasi kepada siswa mengenai aktivitas penghambatan enzim protease 6LU7 Virus Sars-CoV-2. Kesimpulan bahwa penyuluhan terlaksana sesuai pelaksanaan dan rencana, mendapat sambutan yang baik dari pihak Sekolah Menengah Kejuruan Farmasi Pharmaca Kecamatan Medan Petisah Kota Medan, para siswa sekitar mendapatkan informasi serta pengetahuan dan menerapkan informasi tersebut bagi keluarga dan masyarakat lainnya

    Aktivitas Penghambatan Enzim Protease 6lu7 Virus Sars-Cov-2 Oleh Senyawa Steroid Glikosida Dari Daun Afrika (Vernonia amygdalina Del.) Secara In Silico

    Get PDF
    Background: Vernonia amygdalina Del. Isaplant from the Asteraceae family is a small shrub with dark green leaves and leathery bark that grows predominantly in Africa. This plant contains steroidgly cosides, such: as Vernodalin, Vernolide, Vernolepin, Vernomenin, Vernomydin, Vernodalol, Hydroxylvernolide,11,13-dihydroxylvernodalin, 4,15-dihydrovernodalin, 1,2,3,15,11,13,2’,3’, hexahydrovernodalin, dan 1,2,3,15,11,13,2’,3’-octahydro vernodalin. Sesquiterpene Lakton in African leaves (Vernonia amygdalina) have properties, among others, as antimicrobials. Objective:  The purpose of this study was to determine the inhibition of the SARS-CoV-26LU7 protease enzyme by Sesquiterpen Lakton compounds from African leaves using the in-silico tethering method. Method: The in-silicomooring process is carried out using the PLANTS program and visualized using the MOE 2008 program. The protease enzyme was downloaded through the Protein Data Bank (PDB) with code 6LU7. Two-and three-dimensional models were generated using the Marvin Sketch program. The resulting docking value is evaluated as a result of the docking process. Results: The results showed that the protease 6LU7 enzyme tethering of the SARS-CoV-2 virus could provide valid results in-silico. The Sesquiterpen Lakton compounds from Afri can leaves can inhibit the protease enzyme. The docking result is a bletovisualize of the binding amino acids. Conclusion: In this study, it can be concluded that the Sesquiterpen Lakton compounds from African leaves can inhibit the SARS-CoV-2 virus 6LU7 protease enzyme with a docking score close to the docking score of each comparator drug

    IDENTIFIKASI SIMPLISIA DAN UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK ETANOL DAUN SAWO (Manilkara zapota L) TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI Staphylococcus aureus

    Get PDF
    Sawo (Manilkara zapota) is a fruit plant that belongs to the Sapotaceae family. Sapodilla plants are tropical plants that are easily adaptable to various temperatures, rainfall, soil, and soil salinity. This plant has been widely cultivated and used traditionally as medicine. Sapodilla plants are widely cultivated in yards, gardens and are very easy to find in the market. Staphylococcus aureus bacteria are gram positive bacteria, immobile, not spore-forming and capable of forming capsules, cocci-shaped and arranged like grapes, one of the causes of diarrhea is Staphylococcus aureus bacteria. To overcome this disease by providing antimicrobial agents of natural origin that can inhibit the growth of these bacteria. This study was conducted with the aim of knowing the antibacterial activity of the ethanol extract of rambutan seeds with concentrations of 45%, 50%, 55% and 60% against the growth of Staphylococcus aureus bacteria. This research method uses an experimental method, namely to determine the antibacterial activity of ethanol extract from sapodilla leaves against the growth of Staphylococcus aureus bacteria. This research used 96% ethanol as solvent. The test was carried out through several stages including material collection, preparation of simplicia, manufacture of ethanol extract from sapodilla leaf simplicia by maceration and testing of antibacterial activity against Staphylococcus aureus bacteria. Based on the identification of sapodilla leaf simplicia powder, there are trichomes or hair coverings, stomata and calcium oxalate crystals. Phytochemical screening test of the thick extract of sapodilla leaves contains a group of alkaloid compounds, flavonoids, saponins, steroids/triterpenoids and tannins. The results of the antibacterial activity test of sapodilla leaf extract against Staphylococus aureus bacteria had an average inhibitory activity at concentrations of 45% (9.4 mm), 50% (12.2 mm), 55% (14.8 mm) and 60% (16.3mm). As a comparison, Cloramfenocol 30 g was used to produce an inhibitory power of 20,18 mm and the best results obtained were at a concentration of 60% which had an inhibitory power of 16.3 m

    FORMULASI SEDIAAN SAMPO ANTIKETOMBE EKSTRAK DAUN ALPUKAT (Persea americana Mill) DAN UJI AKTIVITASNYA TERHADAP JAMUR Pityrosporum ovale

    Get PDF
    Avocado leaves have antifungal activity because they contain chemical compounds. This study aims to determine whether avocado leaf ethanol extract (Persea americana Mill) can be formulated info anti-dandruff shampoo preparations and determine whether avocado leaf ethanol extract ethanol has antifungal activity against pityrosporum ovale. This research is experimental in the form in the form of an organoleptic test, the results were obtained with a liquid form slightly thick with the smell of avocado extract and blackish brown in color the homogeneity test on the 4 preparations was obtained homogeneous. In the Ph test, the ph for F0 7 and FI, F2, and F3 was obtained 6. The foam heights were 11 cm, while at F2 and F2, and F3, it was 9 cm. The stabilility test. Were was no change in the preparation, and for the irritation test there was no change. Allergic to the respondent. Shampoo activity test on the four preparations obtained inhibition zones in shampoo preparations with can be concluded that avocado leaf extract shampoo has antifungal activity against the fungus pityrosporum ovale
    corecore