16 research outputs found

    Sensor Serat Optik Dengan Cladding Polianilin Nanostruktur Untuk Mendeteksi Uap Hcl

    Full text link
    Telah dikembangkan sistem sensor serat optik untuk mendeteksi uap HCl, dengan polianilin nanostruktur (nanofiber) sebagai cladding sensitif pengganti cladding asli serat optik. Mekanisme transduksinya didasarkan pada Perubahan sifat optik cladding polianilin nanostruktur ketikaberinteraksi dengan uap HCl, sehingga absorpsi gelombang evanescent berubah. Polianilin nanostruktur berbentuk nanoserat disintesis dengan metode polimerisasi interfasial. Sifat optik polianilin memperlihatkan Perubahan spektrum absorpsi spesifik terhadap perlakuan uap HCl. Pasta polianilin dilapiskan pada bagian inti serat optik plastik sepanjang 2 cm yang telah dilepas cladding aslinya, sebagai elemen pengindera. Uji respon sensor serat optik terhadap uap HCl dilakukan dengan mengukur intensitas cahaya yang melewati elemen sensor (probe), data intensitas diambil terhadapwaktu secara real-time berbasis komputer. Kurva siklus respon sensor diperoleh dengan cara memasukkan dan mengeluarkan bagian sensing ke dalam wadah uap HCl secara berulang. Hasil uji respon berupa kurva siklus nilai intensitas terhadap waktu menampilkan karakteristik bagian respon dan pemulihan (recovery). Dari kurva siklus respon tersebut diperoleh waktu respon dan waktu pemulihan yang sangat singkat yaitu sekitar 18 detik. Sensor serat optik ini memiliki kemampuanpembalikan (reversibility) dan pengulangan (repeatebility) yang baik pula.Fiber-optic sensor for detection of HCl vapor has been developed, where the origin cladding of fiberoptic was replaced with nanosructure polyaniline as sensitive cladding. Transduction mechanism was based on changes of optical properties of nanostructure polyaniline cladding when interacts with HCl vapor, so the absorption of evanescent wave was changes. Nanostructure polyaniline in nanofiber form was synthesized by interfacial polymerization. Optical properties of polyaniline show a change of specific optical absorption when exposed with HCl vapor. Polyaniline paste was coated onto coresurface of uncladded fiber optic as long 2 cm, as a sensing element. Sensor response to HCl vapor was tested by measuring intensity of light transmitted trough sensing element, intensity versus time was real-time acquired using computer. Cyclic response curve of the sensor was obtained by inserting and withdrawing the sensing element into and out from HCl vapor container repeatedly. The test result of response be a cyclic curve of intensity versus time shows a set of response and recovery region. Regarding the curve of the response cycle was determined a response and recovery time very short time, it about of 18 second. The sensor has a good reversibility and repeatability

    Struktur dan Sifat Optik Film Zno Hasil Deposisi dengan Teknik Spin-coating melalui Proses Sol-gel

    Full text link
    STRUKTUR DAN SIFAT OPTIK FILM ZnO HASIL DEPOSISI DENGAN TEKNIK SPIN-COATING MELALUI PROSES SOL-GEL. Film ZnO telah dibuat pada substrat kaca dengan teknik deposisi spin coating melalui proses sol-gel. Pembuatan film ZnO dari prekursor zinc acetate dengan laju putaran 3.000 rpm selama 60 detik di atas pelat spin coater. Film yang diperoleh dikeringkan pada suhu ruang kemudian dilakukan annealing pada suhu 500 oC selama 3 jam. Hasil XRD menunjukkan bahwa film ZnO yang terbentuk adalah polikristal wurtzite heksagonal dengan nilai parameter kisi masing-masing adalah a = 3,290 Ã… dan c = 5,2531 Ã…. Ukuran kristal rata-rata ZnO adalah 29,554 nm. Berdasarkan morfologi permukaan hasil foto SEM menunjukkan film ZnO berbentuk lempengan-lempengan (disks) yang tidak seragamdan tidak beraturan. Karakterisasi spektroskopi UV-Vis menghasilkan karakteristik optik film ZnO, yaitu spektrum transmitansi optik dalam rentang panjang gelombang 370 nm sampai dengan 970 nm. Dari data spektrum UV-Vis tersebut ditentukan lebar celah energi ZnO sebesar 3,2 eV

    Pengembangan Probe Sensor Kelembaban Serat Optik Dengan Cladding Gelatin

    Full text link
    Development of Fiber-Optic Humidity Sensor Probe with Gelatin Cladding. Humidity sensor based on optical fiberwith gelatin cladding has been developed. In this humidity sensor probe, the origin cladding of optical fiber is replacedby gelatin coating as humidity sensitive cladding. Testing of the optical fiber sensor probe was conducted by measuringof light intensity transmitted on the optical fiber probe for each variation of different humidity treatments. Response ofthe optical fiber sensor probe measured from 42%RH to 99%RH, the results show an optical transmission curve variedwith relative humidity (RH). Optical transmission in the optical fiber probe increase with RH value at a specificwavelength range, that is from green to red spectrum bands (500 nm - 700 nm), where a significant variation from 600nm to 650 nm in yellow to red spectrum bands. Wavelength where is a maximum intensity of optical transmissionoccurs at 610 nm. Therefore, the optical fiber humidity sensor probe could response humidity form 42%RH to 99%RHwith the best response in humidity range of 60%RH to 72%RH that is have a good linearity and sensitivity

    STRUKTUR DAN SIFAT OPTIK FILM ZnO HASIL DEPOSISI DENGAN TEKNIK SPIN-COATING MELALUI PROSES SOL-GEL

    Get PDF
    STRUKTUR DAN SIFAT OPTIK FILM ZnO HASIL DEPOSISI DENGAN TEKNIK SPIN-COATING MELALUI PROSES SOL-GEL. Film ZnO telah dibuat pada substrat kaca dengan teknik deposisi spin coating melalui proses sol-gel. Pembuatan film ZnO dari prekursor zinc acetate dengan laju putaran 3.000 rpm selama 60 detik di atas pelat spin coater. Film yang diperoleh dikeringkan pada suhu ruang kemudian dilakukan annealing pada suhu 500 oC selama 3 jam. Hasil XRD menunjukkan bahwa film ZnO yang terbentuk adalah polikristal wurtzite heksagonal dengan nilai parameter kisi masing-masing adalah a = 3,290 Ã… dan c = 5,2531 Ã…. Ukuran kristal rata-rata ZnO adalah 29,554 nm. Berdasarkan morfologi permukaan hasil foto SEM menunjukkan film ZnO berbentuk lempengan-lempengan (disks) yang tidak seragamdan tidak beraturan. Karakterisasi spektroskopi UV-Vis menghasilkan karakteristik optik film ZnO, yaitu spektrum transmitansi optik dalam rentang panjang gelombang 370 nm sampai dengan 970 nm. Dari data spektrum UV-Vis tersebut ditentukan lebar celah energi ZnO sebesar 3,2 eV

    The Use of Polymer Gel Electrolyte Containing I-/i3- Redox Couple to Assembly A Solid State Dye Sensitized Tio2 Solar Cell

    Full text link
    THE USE OF POLYMER GEL ELECTROLYTE CONTAINING I-/I3- REDOX COUPLE TO ASSEMBLY A SOLID STATE DYE SENSITIZED TiO2 SOLAR CELL. A solid state dye sensitized TiO2 nanocrystalline solar cells was assembled employing a polymer gel electrolyte contains of iodide/triiodide (I-/I3-) redox couple. The use of solid electrolyte based on polymer matrix for redox ‘couples is aimed to overcome several problems of liquid cell, such as leaks of electrolyte that result in degradation of solar cell. TiO2 nanocrystalline layer was grown on TCO glass substrate by doctor blade technique was stained by synthetic dye Ruthenium 535 for a day. To complete the cell, a polymer gel based on poly(ethylene glycol) (PEG) containing I-/I3- redox couple was sandwiched between a working electrode (nanoporous TiO2 layer on conductive glass substrate) and a counter electrode (graphite sheet). The solid-state cell does not need a clipp, so the gel polymer electrolyte also acts as a glue to join the electrodes. Two cells assembled with different amount of I-/I3- redox couple used in each cell, one of cell use 20 drops of Iodolyte (contains (I-/I3- redox couple) and another cell use 30 drops of Iodolyte solution (purchased fromSolaronix, SA). The cells were characterized their photovoltaic performances included: open-circuit voltage (Voc), short-circuit current (Isc),maximum power (Pmax), fill factor (FF) and energy conversion efficiency

    Penumbuhan Film Cdo Dengan Metode Chemical Bath Deposition (Cbd)

    Full text link
    PENUMBUHAN FILM CdO DENGAN METODE CHEMICAL BATH DEPOSITION (CBD). Film CdO ditumbuhkan pada supstrat kaca dalam dua tahap, yaitu deposisi dengan metode Chemical Bath Deposition (CBD) dan dilanjutkan dengan pemanasan pada 250 oC dan 400 oC. Morfologi film CdO memperlihatkan bentuk bongkahan berukuran sekitar 1 μm, sedangkan ketebalan filmsekitar 1 μm berdasarkan hasil SEM. Hasil analisis XRD memperlihatkan bahwa Fasa kristal mengalami transformasi akibat pemanasan. Film yang dipanaskan pada 250 oC didominasi oleh Fasa CdCO3 dan pemanasan lanjutan pada 400 oC berubah Fasa CdCO3 menjadi Fasa CdO. Fasa kristal CdO memiliki struktur FCC dengan nilai parameter kisi yang diperoleh sebesar 4,70 Å. Nilai celah pita energi (Eg) ditentukan berdasarkan spektrum transmisi film CdO,diperoleh nilai Eg sebesar 2,1 eV untuk kedua film

    Development of Cement-Coir Carbon Fiber Composites with Damage Self Detection Capability

    Full text link
    Research on the manufacture of cement-carbon composite materials using carbon fiber from coconut coir fiber has been performed. Carbonization was carried out at two phases. First, it was carbonized at a temperature of 400°C for 300 min and continued by the second phase at a temperature of 800°C for 60 min. The structures of carbon fiber was measured using X-Ray Diffraction (XRD) while the sample surface analysis was carried out using Scanning Electron Microscope (SEM) and the electrical conductivity of samples was measured using LCR (Inductance Capasitance and Resistance) meter. Three carbon types (carbon without treatment, carbon soaked in 10% and 20% solution of potassium hydroxide (KOH)) were used to manufacture cement-carbon composites. Three levels of carbon content of 0.5, 0.75 and 1.0% by weight of cement were used. Results showed that the cement-carbon composite added with soaked carbon in 20% solution of KOH at 1.0% carbon content has the best properties of compressive strength (24.94 ± 1.24 MPa), modulus of rupture (MOR) (5.23 ± 0.47 MPa) and damage self-detection (load at the first crack = 21.04 N)
    corecore