128 research outputs found

    Pengaruh Pemberdayaan Terhadap Karakteristik Sosial-ekonomi Petani Cabai Merah Di Desa Sukoharjo Kecamatan Ngaglik Kabupaten Sleman Daerah Istimewa YOGYAKARTA

    Full text link
    Tujuan penelitian adalah menganalisis keberhasilan pemberdayaan dan menganalisis pengaruh pemberdayaan terhadap karakteristik sosial-ekonomi petani cabai merah (umur, pendidikan, pendapatan, jumlah tanggungan keluarga, dan partisipasi). Penelitian dilaksanakan pada petani cabai merah di Desa Sukoharjo Kecamatan Ngaglik Kabupaten Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta dengan pertimbangan bahwa wilayah tersebut terdapat program pemberdayaan masyarakat yang dilakukan CV Cabai Merah. Metode penelitian yang digunakan adalah studi kasus. Pengambilan contoh menggunakan Simple Random Sampling sejumlah 30 petani. Sumber data terdiri atas data primer dan data sekunder. Data penelitian dikumpulkan dengan menggunakan teknik wawancara berbasis kuesioner. Data dianalisis dengan teknik analisis deskriptif dan analisis jalur (path analysis). Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberdayaan yang dilakukan kurang berhasil. Karakteristik sosial-ekonomi petani cabai yang berpengaruh adalah umur, pendapatan, dan partisipasi terhadap pemberdayaan. Karakteristik sosial-ekonomi petani cabai yang tidak berpengaruh adalah pendidikan dan jumlah tanggungan keluarga terhadap pemberdayaan

    Replikasi SIPBM, Pembentukan Pospaud, dan Peningkatan Mutu Dokter Kecil di Desa Cigadung dan Parereja Kecamatan Banjarharjo Kabupaten Brebes

    Full text link
    The target of the Partnership Program\u27s activities is Parereja and Cigadung village, district of Banjarharjo, Brebes regency. Priority issues that be the focus on this partnership program are: (1) Quite a lot of early childhood have not served yet in PAUD; (2) There are school-aged children in primary education level not going to school; (3) The high number of stunting and maternal mortality rate (4) The lack of awareness about nutrition of pregnant women and toddlers; (5) The lack of health services for children in school. The target that has been achieved are: (1) The availability of community-based education data in 2018 as a reference for organizing Cigadung village program in the next year; (2) Formed a POSPAUD model in Parereja; (3) formed PKBM in Parereja; (4) The availability of the health equipment and skills of the UKS and little doctor in Cigadung 01 and Parereja 01 elementary school. The methods that used in this program are the empowerment of the Community (community-based), training approaches, demonstrations, simulations, and practice with assistance. In addition, followed by strengthening community-based human resources who collaborate-participatively with Baperlitbangda and local college to ensure the quality and sustainability of the progra

    Pengembangan Industri Kecil Dan Menengah Di Kota Semarang (Studi Kasus Pada Dinas Perindustrian Dan Perdagangan Kota Semarang Di Bidang Perindustrian)

    Full text link
    Small and Medium Industries plays an important role for the economy of the Semarang city. This sector is able to address equity in the distribution of income among regions. If the Small and Medium Industries can be maximized, the city of Semarang can raise the local revenue. This study aimed to describe and analyze the performance of industrial field in Semarang, also drives the performance of Industry Department and Trade in Semarang to implementing the Development Program of Small and Medium Industries. This study uses qualitative research with descriptive methodes. The results shows that performance in implementing the Programme for Small and Medium Industry Development has not been maximized. This assessment is based on the dimensions of productivity, quality of service, responsiveness, and accountability and reponsibility. This could be happen because the Industry can not achieve 100% of the target achievement and there has been no significant increase in the number of Small and Medium Industries. Incentives can be seen from the aspect of performance factors for Human Resources and Cultural Organization. The conclusion of this study is the performance of Department of Industry and Trade in Semarang is not yet up and need to be scaled back. Suggested for Industry increasing the quantity and quality of human resources and imposed a system of reward and punishment

    DEKOMPOSISI DAN MINERALISASI KADAR N BOKASHI PUPUK KANDANG KOTORAN AYAM

    Get PDF
    Aims of the study is to evaluate the decomposition and mineralization Nitrogen of bokashi chicken manure made by litter and battery systems. Litter system ussually developed the floor of cage cover by the form of sawdust and rice husk but baterry with cage type of tenuous and perforated floor. Soil incubation of bokashi experiment was conducted in the laboratory and in field the Village Tunggulwulung, Malang. Incubation activities with five sample in the laboratory laid under conditions with and without leached. Observation was made in amount of nitrogen for 2, 4, 6, and 8 weeks. Bokashi manure decomposition of chicken manure was observed in litter bag using method recommended by the Tropical Soil Biology and Fertility. Bags of litter were observed at 1, 2, 4, 8, and 14 weeks. The amount of mineral N in KCl extracts - soil determined using Kjeldahl distillation method. Results of research showed that on leached condition leached mineralization at 2, 4, 8, and 14 weeks bokashi batery lower compared with litter by 0.8, 8, 0.2, 0.6 t N/ha and 0.3, 10, 13, 0.8 t N/ha respectivel

    Skrining Aktivitas Antibakteri Pada Ekstrak Sargassum Polycystum Terhadap Bakteri Vibrio Harveyi Dan Micrococcus Luteus Di Pulau Panjang Jepara

    Full text link
    Sargassum polycystum mempunyai berbagai macam zat senyawa bioaktif yang memiliki potensi sebagai antibakteri, antivirus, antijamur, serta antikanker. Pemanfaatan bahan hayati laut sebagai obat antibakteri adalah terobosan baru sebagai alternatif, obat yang sifatnya alami mempunyai efek samping lebih rendah dari pada obat sintetis, karena obat alami bisa tereduksi oleh tubuh ikan budidaya dan mudah tedegradasi lingkungan, sehingga dapat menambah nilai ekonomi Sargassum polycystum tersebut. Pelarut etil asetat mempunyai aktivitas antibakteri paling baik terhadap bakteri Vibrio harveyi dan Micrococcus luteus. Hal tersebut dibuktikan dengan nilai MBC (minimum bacteriosidal concentration) mencapai konsentrasi 0,5 µg/disk dengan nilai diameter 1.67 mm terhadap bakteri V. harveyi dan 4.55 mm terhadap bakteri M. luteus. Ekstrak Sargassum polycystum positif mengandung senyawa alkaloid pada ekstrak menggunakan pelarut heksana dan senyawa steroid pada pelarut metanol, Etil asetat, dan heksana. Uji toksisitas ekstrak Sargassum polycystum memiliki efek toksik terhadap Artemia salina dengan kategori toksik golongan kronis pada pengamatan ke-24 jam, dengan kata lain ekstrak Sargassum polycystum bersifat racun pada organisme hidup

    Aktivitas Antioksidan Dan Identifikasi Golongan Senyawa Aktif Ekstrak Kasar Mikroalga Chlorella Vulgaris Yang Dikultivasi Berdasarkan Sumber Cahaya Yang Berbeda

    Full text link
    Chlorella vulgaris termasuk salah satu jenis fitoplankton dalam kelas Chlorophyceae (alga hijau) yang dapat dimanfaatkan sebagai suplemen maupun sumber obat alami yang berpotensi sebagai antioksidan. Untuk memaksimalkan pertumbuhan dan senyawa bioaktif C.vulgaris yang dapat menghasilkan biomassa dan metabolit sekunder yang memiliki aktivitas antioksidan membutuhkan sumber cahaya buatan terbaik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui aktivitas antioksidan dan golongan senyawa aktif ekstrak kasar mikroalga C.vulgaris yang dikultivasi pada sumber cahaya yang berbeda. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimental, sedangkan rancangan penelitian yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap Faktorial terdiri atas 6 perlakuan dan 3 kali ulangan.  Perlakuannya adalah sumber cahaya neon (32 watt) yang ditambahkan dengan LED Merah, LED Hijau dan LED Biru masing-masing 16 watt dengan KAI C.vulgaris yang dikultivasi yaitu 10x104 sel/ml dan 100x104 sel/ml.  Hasil penelitian menunjukan penggunaan sumber cahaya neon yang ditambahkan LED berwarna merah, hijau dan biru dengan kepadatan awal inokulum 100x104 sel/ml memperoleh hasil pertumbuhan C.vulgaris tertinggi pada sumber cahaya LED merah sebesar 2057,7x104sel/ml. Sedangkan sumber cahaya neon yang ditambahkan LED biru menghasilkan aktivitas antioksidan terbaik dengan nilai IC50 38,900 (antioksidan sangat kuat) dan memiliki komponen bioaktif alkaloid, steroid, saponin, flavonoid dan kuinon

    Analisis Hubungan Kedisiplinan Dan Kepemimpinan Terhadap Kinerja Pegawai Dalam Upaya Peningkatan Kinerja Organisasi Badan Pertanahan Nasional Kantor Wilayah Provinsi Jawa Tengah

    Full text link
    This study aims to describe the performance of the National Land Agency Of Central Java Province and to know the corelations of discpline and leadership to employee performance in an effort to improve organizatinal in National Land Agency Of Central Java Province. Locus were used in this research is National Land Agency Of Central Java Province. This research uses quanitative research methods are purely eexplanation. The respondents in this study consists of 44 (fourty four) employees National Land Agency Of Central Java Province.Based on the research results show that the performance of the National Land Agency Of Central Java Province can be categorized good. Either even though there is still some indicators assessed less optimally. Aspects that affect optimally performance of National Land Agency Of Central Java Province which aspects of discipline and leadership aspects.Conclusions in this study was the overall performance of the National Land Agency Of Central Java Province was good, and the aspect of the discipline and leadership indeed affect National Land Agency Of Central Java Province.Based on the conclusions, researchers recommended National Land Agency Of Central Java Province to fix indicators is still less than optimalso that more optimal performance can be achieved
    • …
    corecore