4 research outputs found

    Hubungan Faktor Lingkungan Yang Berpengaruh Terhadap Kejadian Malaria Di Wilayah Timur Indonesia (Analisis Data Riskesdas 2010)

    Full text link
    Malaria masih merupakan masalah kesehatan di Indonesia, karena dapat mengakibatkan dampak yang luas dan berpeluang muncul sebagai kejadian luar biasa. Berdasarkan data kasus malaria yang dilaporkan maupun hasil Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2010, di wilayah Timur Indonesia menunjukkan endemisitas yang cukup tinggi dibanding daerah lainnya. Analisis dari penelitian cross sectional ini bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai faktor lingkungan yang berhubungan 2010 menggunakan kuesioner Individu (RKD 10 IND) dan Rumah tangga (RKD 10 RT), dalam 70 000 rumah tangga. Sedangkan analisis ini melibatkan 12.299 subjek dalam 2 997 rumah tangga. Dari analisis bivariat didapatkan bahwa faktor lingkungan yang berhubungan dengan kejadian malaria adalah kepadatan penghunian (p=0,000), lokasi tempat tinggal disekitar peternakan hewan besar (p=0,000), lokasi tempat tinggal di sekitar tambak atau kolam atau galian pasir (0,000). Dari analisis multivariat didapatkan tiga variabel yang berpengaruh secara signifikan, yaitu kepadatan penghunian (p=0,002), lokasi tempat tinggal disekitar peternakan hewan besar (0,000), dan lokasi tempat tinggal di sekitar tambak atau kolam atau galian pasir (p=0,000).Untuk mengurangi kejadian malaria antara lain dengan cara pemisahan rumah atau tempat tinggal dengan kandang ternak hewan besar atau diberikan jarak yang cukup antara kandang hewan besar

    Persepsi Jajaran Kesehatan Tentang Dampak Kegiatan Penambangan Emas Di Kabupaten Buru Provinsi Maluku, Tahun 2012

    Full text link
    Sejak bulan Oktober tahun 2011, di Kabupaten Buru, Maluku ada kegiatan penambangan emas di beberapa tempat yang mengakibatkan peningkatan mobilitas & migrasi penduduk yang bermakna. Sehingga berdampak pada Perubahan tatanan sosial, ekonomi dan kesehatan lingkungan di masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana kekhawatiran jajaran kesehatan tentang dampak penambangan emas terhadap kesehatan masyarakat dan lingkungan. Penelitian dilakukan dengan observasi, wawancara terbuka dan diskusi kelompok (FGD) untuk menggali pendapat informan berkenaan dengan dampaknya pada kesehatan masyarakat dan lingkungan. Informan terdiri dari unsur Dinas Kesehatan, Kepala Puskesmas, Kader Posyandu dan unsur pemerintah daerah (Pemda). Hasil penelitian menunjukkan bahwa penambangan emas yang berjalan, berdampak negatif terhadap kesehatan masyarakat. Dampak negatif tersebut ditandai dengan munculnya penyakit yang tadinya belum pernah dilaporkan seperti demam berdarah dengue (DBD), kulit dan HIV /AIDS. Meningkatnya jumlah kasus penyakit tertentu, antara lain penderita malaria, diare dan infeksi saluran pernafasan akut (ISPA). Sebagian besar informan mengkhawatirkan menurunnya status kesehatan masyarakat kini dan mendatang karena merajalelanya penyakit menular dan pencemaran dari mercury (Hg) dan cyanida, jika tidak ada intervensi pemerintah yang baik

    Tahapan Eliminasi Malaria Di Kabupaten Kepulauan Aru Provinsi Maluku, Tahun 2014

    Full text link
    Malaria cases in Aru Islands district is remain high in 2013, shown by high number of clinical malaria patients (1.617 person), 620 person were laboratory confirmed, 14 of them was pregnant women. This study was aimed to assess the condition of the public health center (Puskesmas) in order to eliminate malaria in Indonesia by 2030. Study was a documents observation and in-depth interviews in charge of malaria and other relevant officials in the District Health Office (DHO) in October 2014. Study was designed by cross sectional. Information on human resources (HR), facilities and budgets and territorial obtained by questionnaire tool prepared for mentoring troubled areas of health (PDBK) 2014. The results shown that both morbidity and suspected malaria evenly in each Puskesmas. Malaria control program in the form of distribution of mosquito nets and RDTs examination in Puskesmas were already done. Theworkers who handle malaria were not distributed well, even for health analysts were still lacking. Facilities were concentrated in Dobo Puskesmas and public hospitals. This study recommends the need of microscopic health analyst as well as research to improve the report system and evaluation of the effectiveness of the mosquito net USAge

    The Situation of Health Centre Facilities in Ngada District in Order to Meet the Achievement Target to Reduce Malaria Morbidity

    Full text link
    Background: Ngada district, East Nusa Tenggara province is one of the malaria endemic districts NTT is one of areas targeted elimination by 2030. The strategy Ministry of Health, for 2010-2014 states that malaria control targets to reducethe morbidity from 2 to 1 per 1000 population. The study aimed to elucidate information proceeding situation of Public health center (PHC, Puskesmas) facilities for decresing the morbidity in 2014. Method: It was an observational studi with cross sectional design in 2014. Information was collected by interview and observation of documents at each PHC. Result: Results showed all PHCs already have malaria program, conduct blood examination, equipped microscopic and with have human resources, though there are weakness such as malaria program and microscopist trainings have not been done. Many factors contribute to increase malaria cases and unsuccessful malaria control, however, all PHCs have already malaria program, has conducted blood tests, it equipped with binocular microscope adequate, human resources,sanitarians and environmental health workers available in each PHC. International donor agencies issued as Global Fun. Conclusion: Annual Parasite Incidence and AMI in Ngada during the period of 2009 untill 2011, tend to decline. Malaria control programs have been done in all health eentres. Recommendation: For the malaria elimination there should be action programs, such as screening, enhanced of existing health workers and improving quality and coverage of malaria vector control
    corecore