3 research outputs found

    PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PENGGUNA SHOPEE DI KALANGAN MAHASISWA KOTA CIREBON

    No full text
    Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui variabel yang berpengaruh terhadap keputusan pembelian pada platform shopee. Variabelnya yaitu kualitas produk, harga dan promosi. Penentuan sampel dalam penelitian ini diperoleh menggunakan metode random sampling pada mahasiswa di Kota Cirebon yang telah melakukan pembelian di shopee, dengan jumlah 100 responden. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda, dengan hasil pengujian hipotesis secara parsial. Hasil penelitian menunjukkan kualitas produk di shopee memiliki pengaruh pada keputusan pembelian, selanjutnya harga di shopee juga terdapat pengaruh pada keputusan pembelian, sedangkan promosi yang dilakukan tidak ada kaitannya pada keputusan pembelian melalui shopee. Selanjutnya, kualitas produk, harga dan promosi berpengaruh secara simultan terhadap keputusan pembelian pada pengguna shopee di kalangan mahasiswa kota Cirebo

    PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PENGGUNA SHOPEE DI KALANGAN MAHASISWA KOTA CIREBON

    No full text
    Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui variabel yang berpengaruh terhadap keputusan pembelian pada platform shopee. Variabelnya yaitu kualitas produk, harga dan promosi. Penentuan sampel dalam penelitian ini diperoleh menggunakan metode random sampling pada mahasiswa di Kota Cirebon yang telah melakukan pembelian di shopee, dengan jumlah 100 responden. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda, dengan hasil pengujian hipotesis secara parsial. Hasil penelitian menunjukkan kualitas produk di shopee memiliki pengaruh pada keputusan pembelian, selanjutnya harga di shopee juga terdapat pengaruh pada keputusan pembelian, sedangkan promosi yang dilakukan tidak ada kaitannya pada keputusan pembelian melalui shopee. Selanjutnya, kualitas produk, harga dan promosi berpengaruh secara simultan terhadap keputusan pembelian pada pengguna shopee di kalangan mahasiswa kota Cirebo

    Sosialisasi Penerapan SAK EMKM pada Kelompok UMKM di Kecamatan Patikraja Kabupaten Banyumas

    No full text
    Perguruan Tinggi mengemban tugas Tridharma salah satunya dengan pengabdian kepada masyarakat. Kegiatan ini difokuskan pada sosialisasi yang berhubungan dengan akuntansi keuangan pada UMKM yang dikenal sebagai SAK EMKM. Penyusunan laporan keuangan berdasarkan SAK EMKM bertujuan untuk membantu serta mempermudah perancangan sistem akuntansi sederhana kepada pemilik usaha dalam membuat laporan keuangan. Adapun sasaran kegiatan ini yakni pemilik UMKM di Kecamatan Patikraja Banyumas. Metode yang digunakan pada kegiatan ini adalah ceramah dan simulasi untuk penerapan SAK EMKM. Hasil kegiatan penerapan SAK EMKM di Kecamatan Patikraja Kabupaten Banyumas ini, pelaku UMKM semakin memahami pentingnya laporan keuangan yang sesuai SAK EMKM dan akan menerapkannya dikemudian hari untuk menjalankan bisnis UMKM yang sudah berjalan hingga saat in
    corecore