4 research outputs found

    Characterization of Gold Nanoparticles From Clove Flower Water Extract and Its Antioxidant Activity

    Get PDF
    CHARACTERIZATION OF GOLD NANOPARTICLES FROM CLOVE FLOWER WATER EXTRACT AND ITS ANTIOXIDANT ACTIVITY. Green chemistry is a safe and cost effective method for producing metal nanoparticles, characterize and tested the antioxidant activity of gold nanoparticles (AuNPs). In this research gold nanoparticles were synthesized using HAuClâ‚„ as the gold precursor and water extract of Syzygium aromaticum (L.) flowers 0.5% as the bioreductor. Characterization of the gold nanoparticles was carried out using UV-Vis spectrophotometer to measure the maximum wavelength, zeta analyzer to determine the particle size, and SEM EDS to investigate the morphology and content of the gold nanoparticles. The antioxidant activity was determined by measuring its free radical scavenging activity using the DPPH method. The research found the AuNPs has a maximum wavelength at 533 nm, and particle size of 73.52 nm. Furthermore, the AuNPs show free radical scavenging activities of up to 70%

    Tingkat Kepuasan Konsumen terhadap Pelayanan Resep di Apotek Kimia Farma 286 Padang Asri

    Full text link
    Pelayanan kesehatan yang baik dapat meningkatkan kualitas kesehatan individu. Kesehatan merupakan bagian yang penting guna meningkatkan kualitas hidup dari masing-masing individu. Pelayanan kefarmasian merupakan salah satu bagian dari pelayanan kesehatan. Apotek merupakan salah satu sarana atau tempat pelayanan kefarmasian khususnya pelayanan resep. Apotek Kimia Farma sendiri merupakan apotek yang sudah dikenal oleh masyarakat luas khususnya di Bali dengan pelayanan yang ramah, sikap yang baik, kejelasan, dan ketepatan pemberian informasi yang lengkap, kecepatan dan ketelitian dalam pelayanan. Penelitian tentang tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan resep di Apotek kimia Farma 286 Padang Asri merupakan penelitian deskriptif menggunakan kuisioner yang disebarkan kepada 50 responden yang melakukan pengambilan obat dengan resep di apotek tersebut. Penilaian didasarkan pada 5 (lima) dimensi yaitu dimensi responsiveness (ketanggapan pelayanan), dimensi reliability (keandalan pelayanan), dimensi assurance (keyakinan/jaminan), dimensi empathy (perhatian untuk memahami kebutuhan pelanggan) dan dimensi tangible (sarana fisik, perlengkapan dan pegawai). Dari hasil perhitungan dan analisa data yang diperoleh skor rata-rata pada setiap indikator sebagai berikut indikator responsiveness dengan skor rata-rata 3,14 dengan klasifikasi puas, indikator reliability dengan skor rata-rata 3,13 dengan klasifikasi puas, indikator assurance dengan skor rata-rata 3,28 dengan klasifkasi sangat puas, indikator empathy dengan skor rata-rata 3,17 dengan klasifikasi puas, indikator tangible dengan skor rata-rata 3,19 dengan klasifikasi puas. Secara keseluruhan diperoleh skor rata-rata 3,18 dengan klasifikasi konsumen puas dengan pelayanan kefarmasian di apotek kimia farma 286 padang asri
    corecore