1 research outputs found

    Penerapan Arsitektur Neo Vernakuler Pada Desain Bentuk Pusat Pengolahan Kopi Di Kabupaten Enrekang

    Get PDF
    Coffee is one of the agricultural products included as Indonesia's superior product. Indonesian coffee is ranked fourth in the world in terms of its production output level. One of the most significant coffee production in South Sulawesi Province is located in Enrekang Regency. Arabica Coffee production in Enrekang Regency can reach above 1000 tons per year. With the existence of this Coffee Processing Center, it is also hoped to encourage economic growth and introduce the quality of the taste of Enrekang coffee beans so that they can become the leading commodity of South Sulawesi Province. By applying the concept of neo-vernacular architecture, it is intended that professionally managed coffee processing centers can prioritize modern management without leaving the local architectural aspects of Massenrempulu or Enrekang. The result of applying the vernacular concept to the processing building is an opening in the shape of the roof of the Enrekang houseKopi merupakan salah satu hasil pertanian yang termasuk sebagai produk unggulan Indonesia. Kopi Indonesia menduduki peringkat keempat dunia dalam hal tingkat output produksinya. Salah satu penghasil kopi terbesar di Provinsi Sulawesi Selatan terletak di Kabupaten Enrekang. Produksi Kopi Arabica di Kabupaten Enrekang bisa mencapai diatas 1000 ton per tahun. Dengan adanya Balai Pengolahan Kopi ini juga diharapkan dapat mendorong pertumbuhan ekonomi dan memperkenalkan kualitas cita rasa biji kopi Enrekang sehingga dapat menjadi komoditas unggulan Provinsi Sulawesi Selatan. Dengan menerapkan konsep arsitektur neo-vernakular dimaksudkan agar pusat pengolahan kopi yang dikelola secara profesional dapat mengedepankan pengelolaan modern tanpa meninggalkan aspek arsitektur lokal Massenrempulu atau Enrekang. Hasil penerapan konsep vernakular pada bangunan pengolahan berupa bukaan berupa atap rumah Enrekang
    corecore