INTEGRASI TEORI PELAKU DAN RISIKO UNTUK MEMBANGUN KERANGKA KEPATUHAN PAJAK DI INDONESIA

Abstract

Tax compliance in Indonesia continues to face significant challenges, particularly in the aspect of voluntary compliance. This article aims to develop an integrative conceptual framework by combining the Theory of Planned Behavior (TPB) and tax risk management to enhance the effectiveness of tax compliance policies. The method employed is a systematic literature review based on the PRISMA approach, focusing on articles indexed. The synthesis reveals that psychological factors such as attitude, subjective norms, and perceived behavioral control are closely intertwined with risk perception, which is managed through Compliance Risk Management (CRM) strategies. The integrative framework positions risk perception as a mediating variable linking tax compliance intention and actual behavior, while also reinforcing CRM’s moderating function. These findings offer theoretical contributions by bridging psychological and managerial approaches, as well as practical implications for designing tax policies that are data-driven and aligned with taxpayer behavior.Kepatuhan pajak di Indonesia masih menghadapi tantangan serius, terutama pada aspek kerelaan. Artikel ini bertujuan untuk menyusun kerangka konsep integratif dengan menggabungkan pendekatan Theory of Planned Behavior (TPB) dan manajemen risiko perpajakan dalam rangka meningkatkan efektivitas kebijakan pemenuhan pajak. Metode yang digunakan adalah studi literatur sistematis berdasarkan pendekatan PRISMA terhadap artikel-artikel terindeks. Hasil sintesis menunjukkan bahwa faktor psikologis seperti sikap, norma subjektif, dan kontrol perilaku interaksi erat dengan persepsi risiko yang dikelola melalui strategi Compliance Risk Management (CRM) . Kerangka integratif ini menempatkan persepsi risiko sebagai variabel mediasi yang menghubungkan niat dan perilaku aktual, serta memperkuat fungsi moderasi CRM. Temuan ini memberikan kontribusi teoritis dengan menjembatani pendekatan psikologis dan manajerial, serta kontribusi praktis dalam merancang kebijakan perpajakan berbasis data dan perilaku wajib pajak

Similar works

This paper was published in Journals of Universitas Sangga Buana.

Having an issue?

Is data on this page outdated, violates copyrights or anything else? Report the problem now and we will take corresponding actions after reviewing your request.

Licence: https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0