Penerapan Breaking 180 Rules dalam Staging untuk Meningkatkan Ketegangan pada Film Derita Penunggu Rumah

Abstract

Penelitian ini menganalisis tentang strategi sutradara untuk menciptakan ketegangan melalui staging dengan teknik breaking 180 degree rule dalam film pendek Derita Penunggu Rumah yang bergenre supernatural komedi. Dengan penerapan pelanggaran garis 180 derajat, penulis sebagai sutradara sengaja membuat ke-chaos-an pada staging karakter untuk menciptakan perasaan tegang, terutama pada scene klimaks. Teori yang digunakan meliputi teori 180 degree rule (Rabiger, Block, Bordwell & Thompson), staging, ketegangan (Hitchcock dan Lehmann), serta penyutradaraan. Hasil analisis membuktikan bahwa pelanggaran garis imajiner secara terencana dapat memperkuat emosi karakter dalam situasi terkonflik, dan dapat memberi dampak secara visual yang memberikan perasaan tegang terhadap penonton. Kesimpulan dari penelitian ini untuk menegaskan breaking 180 degree rule dapat menjadi strategi yang baik untuk menciptakan chaos dan intens, dengan catatan penggunaan teknik ini diarahkan untuk mendukung visi dari cerit

Similar works

Full text

thumbnail-image

UMN Knowledge Center (Universitas Multimedia Nusantara)

redirect
Last time updated on 26/07/2025

Having an issue?

Is data on this page outdated, violates copyrights or anything else? Report the problem now and we will take corresponding actions after reviewing your request.