TRANSFORMASI PEMBAGUNAN GLOBAL DALAM PENDEKATAN HOLISTIK

Abstract

Pendekatan yang berfokus pada sektor tertentu sering kali mengabaikan hubungan yang kompleks antara dimensi lingkungan, ekonomi, sosial, dan budaya, sehingga menyebabkan ketidakseimbangan dalam pembangunan global. Penelitian ini mengkaji peran dan dampak filsafat holistik dalam mendorong transformasi pembangunan yang berkelanjutan dan inklusif. Dengan menggunakan metode kualitatif-deskriptif, penelitian ini mendalami konsep holisme dan mengevaluasi penerapannya dalam berbagai konteks pembangunan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendekatan holistik mampu mengintegrasikan berbagai aspek pembangunan, mendorong kolaborasi lintas disiplin, dan menghasilkan solusi yang menyeluruh dengan mengutamakan stabilitas ekosistem dan kesejahteraan masyarakat. Penelitian ini menyimpulkan bahwa filsafat holistik menjadi landasan penting untuk mengatasi pendekatan parsial dan mendukung transformasi pembangunan global yang lebih seimbang dan berkelanjutan

Similar works

This paper was published in Journals of Universitas Sangga Buana.

Having an issue?

Is data on this page outdated, violates copyrights or anything else? Report the problem now and we will take corresponding actions after reviewing your request.