Peningkatan Pemahaman Konsep Dasar IPA Siswa Kelas VI SD Tumbuh 2 Yogyakarta Melalui Model Problem Based Learning Berbantu Quizizz

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi peningkatkan pemahaman konsep dasar IPA pada siswa kels VI di SD Tumbuh 2 Yogyakarta melalui penerapan model pembelajaran Problem Based Learning berbantu Quizizz. Penelitian ini menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan beberapa tahapan antara lain: perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VI SD Tumbuh 2 Yogyakarta yang berjumlah 14 siswa menggunakan analisis data kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siklus I mencapai 64% dan mengalami peningkatan pada siklus II sebanyak 85,71%. Sehingga dapat disimpulkan bahwa penggunaan model pembelajaran Problem Based Learning berbantu Quizizz bisa membantu siswa dalam mencapai pemahaman kosep dasar IPA untuk mencapai tujuan pembelajaran dan hasil belajar yang optimal

Similar works

Full text

thumbnail-image

Scientific & Charity Journal UNIMUDA (Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong)

redirect
Last time updated on 17/02/2024

Having an issue?

Is data on this page outdated, violates copyrights or anything else? Report the problem now and we will take corresponding actions after reviewing your request.

Licence: http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0