Rancang Bangun Aplikasi Manajemen Hubungan
Pelanggan di CV. Maju Sejahtera Koloni
- Publication date
- 2016
- Publisher
- STMIK MDP
Abstract
CV. Maju Sejahtera Koloni adalah sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa pelayanan kesehatan (spa dan reflexiology). Dimana perusahaan ini ingin memanfaatkan teknologi informasi dalam manajemen hubungan pelanggan, Perusahaan ini memiliki kendala pada pelayanan dan media promosi dan juga banyaknya pelanggan yang harus menunggu sehingga membuat kepuasan pelanggan menjadi berkurang, maka sebaiknya dibuatkan aplikasi untuk membantu manajemen hubungan dengan pelanggan yang dapat memberikan informasi promo di website, sms gateway, reservasi secara online tanpa keterbatan waktu dan tempat. Metodelogi pengembangan perangkat lunak yang digunakan untuk menganalisis adalah metodologi iterasi dimana memiliki beberapa tahapan seperti tahap perencanaan, analisis, perancangan, implementasi, dan pemeliharaan. Dalam membangun aplikasi ini menggunakan bahasa pemrograman yang digunakan untuk pengembangan aplikasi adalah PHP, HTML, Jaca Script, CSS dan untuk database management system menggunakan MySQL. Dengan adanya sistem ini CV. Maju Sejahtera Koloni membantu dalam melakukan promo-promo secara berkala, meningkatkan pelayanan, membantu pengaturan jadwal therapis dan reservasi, mempertahankan serta dapat mengcover pelanggan