ANALISIS AKUNTANSI AKTIVA TETAP PADA PT. COMPACTO SOLUSINDO PEKANBARU

Abstract

Menurut PSAK No.16 tahun 2009 revisi tahun 2007 Pasal 16 mengatakan bahwa aktiva tetap adalah Aktiva berwujud yang diperoleh Dalam bentuk Siap pakai atau dengan dibangun terlebih dahulu,yang digunakan dalam operasi perusahaan,tidak dimaksud untuk dijual dalam rangka kegiatan normal perusahaan dan mempunyai masa manfaat lebih dari satu tahun. Penelitian dilakukan pada PT Compacto Solusindo Pekanbaru dengan alamat Jalan Soekarno Hatta No.218 Pekanbaru.Tujuan penelitian ini ádalah untuk mengetahui pencatatan aktiva tetap yang dilakukan perusahaan telah sesuai dengan dengan prinsip_prinsip akuntansi yang berlaku yaitu PSAK No 16 tahun 2009 tentang Aktiva Tetap Salah satu permasalahan yang timbul dari perusahaan ini adalah karena digabungkannya pencatatan nilai gedung dan tanah sehingga menimbulkan presentase penyusutan yang besar menurut aturan dalam yang tercantum dalam PSAK No.16 nilai bangunan tidak boleh disatukan dengan nilai tanah,karena tanah tidak disusutkan sedangkan bangunan tiap tahun mengalami penyusutan Perusahaan juga tidak memperhitungkan laba rugi pelepasan aktiva tetap dimana harga jual barang dihapus sebesar harga jualnya sehingga tidak dihitung nilai sisa dari barang tersebut Penulis menyarankan dalam menyusun laporan penyusutan aktiva perusahaan hendaknya berpedoman pada ketentuan yang berlaku yaitu PSAK No 16 tentang aktiva tetap sehingga tidak terjadi kesalahan penghitungan nilai aktiva tetap yang sebenarnya

Similar works

This paper was published in Analisis Harga Pokok Produksi Rumah Pada.

Having an issue?

Is data on this page outdated, violates copyrights or anything else? Report the problem now and we will take corresponding actions after reviewing your request.