BEBERAPA DEKOMPOSISI GENETIK SISWA DALAM MEMAHAMI MATEMATIKA

Abstract

Dekomposisi genetik (atau model kognisi) adalah suatu kumpulan terstruktur dari aktivitas mental yang membangun blok (kategori-kategori) untuk mendeskripsikan bagaimana konsep/prinsip dapat dikembangkan dalam pikiran seorang individu. Berdasarkan analisis dekomposisi siswa SMP, temukan siswa yang mengalami kesalahan dalam pemanggilan kembali skema dari long-term memory; ada siswa yang nmengalami kesalahan pemahaman tentang konsep nilai tempat; adanya overgeneralisasi yang dilakukan oleh siswa SMP; dan ada siswa yang mampu memahami Sistem Persamaan Linier melalui proses matematisasi horizontal yang sangat bai

Similar works

Full text

thumbnail-image

Open Journal System (OJS) Universitas Bengkulu

redirect
Last time updated on 17/10/2019

Having an issue?

Is data on this page outdated, violates copyrights or anything else? Report the problem now and we will take corresponding actions after reviewing your request.