PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR VARIO 125 PADA PT. CAPELLA DINAMIK NUSANTARA PEKANBARU

Abstract

Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1)motivasi berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Hal ini dibuktikan dengan hasil statistik uji t, dimana t hitung>t tabel(4,383>1,9850).(2)persepsi berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Hal ini dibuktikan dengan hasil statistik uji t, dimana t hitung>t tabel(7,659>1,9850).(3)sikap konsumen berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Hal ini dibuktikan dengan hasil statistik uji t, dimana t hitung>t tabel (2,749>1,9850).(4)secara simultan diperoleh hasil bahwa variabel independen (motivasi, persepsi dan sikap konsumen) sama-sama berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian.hal ini dibuktikan dengan hasil statistik uji f hitung (94,410)>ftabel (2,70) dengan sig(0,000)<0,05.dari hasil penelitian juga diperoleh perhitungan koefisien determinasi yang menunjukkan bahwa motivasi, persepsi dan sikap konsumen mempengaruhi keputusan pembelian sepeda motor vario 125 pada PT. Capella Dinamik Nusantara Pekanbaru sebesar 75% sedangkan sisanya sebesar 25% di pengaruhi oleh faktorfaktor lain yang tidsak di teliti. Kata Kunci: Motivasi, Persepsi, Sikap konsumen, Keputusan Pembelia

    Similar works