Kajian Kasus-kontrol Avian Influenza Pada Unggas di Jawa Timur, Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta= A Case-control Study on Avian Influenza in Poultry in East Java, Central Java and Yogyakarta Special Province.

Abstract

Kajian kasus-kontrol yang dirancang untuk menyidik kejadian avian influenza (Al) dan mencari hubungannya dengan faktor resiko penyakit, telah dilakukan terhadap 218 dusun di Jawa Timur, Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta. Sebagai kasus (109 dusun) adalah dusun yang pernah dilaporkan atau sedang mengalami kasus AI, dan kontrol (109 dusun), adalah dusun yang dilaporkan belum pernah mengalami, tetapi dekat dengan dusun kasus. Kuesioner digunakan untuk menjaring variabel yang diperkirakan berasosiasi dengan kejadian AI. Data yang diperoleh dianalisis dengan Chi Square (x2) dan odds ratio (OR). Hasil kajian menunjukkan bahwa faktor adanya hewan pengerat (OR = 1,90), faktor adanya burung liar (OR = 24,00), faktor pekerja pulang sehabis kerja (OR = 2,65), dan faktor sektor III (OR = 1,79) mempunyai asosiasi karat dengan kejadian AI di suatu dusun, sedangkan beberapa faktor biosekuriti berasosiasi lemah (OR = 1,0 â 1,5) terhadap kejadian Al. Kata kunci: kasus-kontrol, avian influenza, odds ratio A subvillage based case-control study was conducted in the province of East Java, Central Java and Yogyakarta Special Province to investigate the association between the occurence of avian influenza (Al) in poultry and its possible risk factors. A total of 109 subvillage previously reported as having AI cases was chosen as cases and 109 AI free subvillages located next to each case subvillage were selected as controls. Possible associated factors were obtained by means of a questionnaire. The data were subsequently analized using x2 and odds ratio for possible association. The results showed strong association between AI cases and the existence of rodents (OR = 1,90), wild birds (OR = 24,00), and small commercial farms (OR = 1,79). Biosecurity factors gave weaks association (OR = 1,0 â 1,5) with AI cases. Key words: case-control, avian influenza, odds rati

    Similar works