RANCANG BANGUN SISTEM BUKA PINTU DENGAN MENGGUNAKAN PASSWORD BERBASIS MIKROKONTROLLER ARDUINO

Abstract

Perkembangan teknologi digital memberikan solusi dalam sebuah sistem kunci sebagai pengamanyang lebih baik. Sistem aplikasi buka tutup pintu menggunakan kode password berbasismikrokontroler merupakan salah satu sistem keamanan elektronis yang dirancang untukmemberikan solusi keamanan pada gedung atau bangunan. Penelitian ini merupakan hasil darirancang bangun prototype system buka tutup pintu dengan menggunakan password berbasismikrokontroller arduino. Pembuatan alat dilakukan sebagai salah satu usaha dalam kemajuanteknologi untuk sistem keamanan. Komponen yang digunakan dalam rancang bangun ini adalaharduino nano, Lcd 16x2,  Membrane Matrix Keypad 4x3 7 input, IC 74HC595, Buzzer 5v danmotor servo. Sedangkan software yang digunakan yaitu fritzing dan arduino ID. Berdasarkan hasilpengukuran dan pengujian, sistem pada alat dibuat mampu membuka menutup pintu otomatismenggunakan password. Pintu dapat membuka selama 15 detik dan menutup kembali dalamkeadaan ruang terbuka.  Kata kunci: Arduino, Mikrokontroller, Passwor

    Similar works