research

SISTEM INFORMASI BEASISWA BERBASIS SCORING SYSTEM DAN SMS GATEWAY

Abstract

Selama ini, kermawa dalam melakukan penyeleksian pener ima beasiswa dilakukan secara manual yakni dengan melihat berkas-berkas syarat pendaftaran mahasi swa yang di kumpulkan oleh setiap dekan fakultas masing-masing. Berkas-berkas syarat pendaftaran tersebut dipilih yang memenuhi kriteria sebagai penerima beasiswa. Hal ini tentu kurang efisien karena jumlah berkas pendaftaran beasiswa sangat banyak sehingga akan memakan waktu dan tenaga yang lama dalam memilih penerima be asiswa. Oleh karena itu perlunya membuat sistem informasi beasiswa berbasis scoring system dan sms gateway sebagai sarana dalam menentukan penerima beasiswa melalui skor yang sebelumnya telah ditentukan ol eh kermawa. Dengan adanya sistem informasi beasiswa tersebut, diharapkan dapat memberikan kemudahan dalam m encari informasi mengenai beasiswa. Sistem informasi beasiswa kermawa (SIBAMA) ini member ikan informasi mengenai beasiswa baik mulai dari pendaftaran beasiswa hingga pengumuman penerima beasiswa. Hasil dari sistem informasi beasiswa kermawa telah diuji dengan validitas yang baik sekitar 80 persen b erdasarkan perhitungan validitas Korelasi Pearson. Keyword : sistem informasi, scoring system , beasiswa, sms gatewa

    Similar works