Topik yang menjadi pembahasan penelitian ini adalah memilih jenis turbin, dengan potensi ketinggian effektif 12 m, kecepatan spesifik 500 rpm dan debit aliran minimum 0.283m³/s dimaksudkan untuk dapat meningkatkan daya listrik yang diperoleh efisiensi maksimalnya. Perhitungan dilakukan pada kecepatan spesifik sehingga didapat jenis turbin air tipe crossflow (aliranSilang) melalui perancangan dan mendapatkan jenis sesuai maka dilakukan analisis jenis penggerak mula pembangkit listrik tenaga air. Dari data sumber energi yang tersedia perhitungan segitiga kecepatan pada aliran masuk dan keluar turbin digunakan untuk mendapatkan gaya, torsi dan daya maksimal pada suatu turbi