Pengaruh Penyuluhan Melalui Metode Simulasi dan Audiovisual Terhadap Tingkat Keterampilan Menggosok Gigi pada Murid SD Inpres Cambaya IV

Abstract

Hasil Pengolahan data dengan menggunakan Uji Wilcoxon Test pada kelompok simulasi didapatkan nilai p value = 0.000 atau p < 0.05. Sedangkan pada kelompok audiovisual didapatkan nilai p value = 0.000 tau p < 0.05 . Jadi dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh penyuluhan kebersihan gigi dan mulut terhadap simulasi dan audiovisual. Metode ini dapat di gunakan sebagai teknik pembelajaran untuk menyampaikan penyuluhan kesehatan khususnya kebersihan gigi dan mulut

    Similar works