research

Pengembangan Buku Ajar Tabm Berbasis Penelitian untuk Mahasiswa S1 Jurusan Biologi Universitas Negeri Gorontalo

Abstract

Analysis and Techniques of Molecular Biology (TABM) Subject need of competence for using a set of tools and materials in molecular biology laboratory. Department of Biology, State University of Gorontalo is planned to apply TABM courses for undegraduate students but no available a complete molecular biology laboratory. The development of research-based of TABM textbook is one solution to the student attends TABM lectures. The development of a research-based of TABM textbook was based on Borg and Gall development model. The product is validated by instructional media expert, subject matter expert and lecturer. The readability test conducted to ten students. Results of validation by media experts, subject matter experts and lecturers practitioners respectively are 93%, 92% and 89.2% with a valid category. While the test results readability of students is 87% with valid category.Perkuliahan Teknik Analisis Biologi Molekuler (TABM) sarat dengan penggunaan set alat dan bahan laboratorium Biologi molekuler yang lengkap. Jurusan Biologi Universitas Negeri Gorontalo diketahui akan menerapkan matakuliah TABM untuk mahasiswa S1 namun belum memiliki set laboratorium Biologi molekuler yang lengkap. Pengembangan buku ajar TABM berbasis penelitian merupakan salah satu solusi untuk mahasiswa mengikuti perkuliahan TABM. Pengembangan buku ajar TABM berbasis penelitian menggunakan model pengembangan Borg and Gall. Buku ajar yang dikembangkan divalidasi oleh ahli media pembelajaran, ahli materi dan dosen praktisi. Buku ajar di uji keterbacaan oleh 10 mahasiswa. Hasil validasi ahli media pembelajaran, ahli materi dan dosen praktisi secara berurutan adalah 93%, 92% dan 89,2% dengan kategori valid. Sedangkan hasil uji keterbacaan mahasiswa adalah 87% dengan kategori valid

    Similar works