research

Taman Geologi (Geopark) Sidoarjo Dengan Pemanfaatan Material Lumpur Sidoarjo

Abstract

Fenomena semburan lumpur Sidoarjo merupakan fenomena yang menyebabkanbanyak kerugian diberbagai aspek terutama lingkungan yang menenggelamkanbeberapa desa di beberapa kecamatan di Sidoarjo. Pada tahun 2012, BadanPenanggulangan Lumpur Sidoarjo (BPLS) selaku pengelola area lumpur Sidoarjomerencanakan masterplan area luar terdampak Lumpur Sidoarjo yang digunakansebagai pengembangan wisata, salah satunya taman geologi (geopark). Sementara itulumpur Sidoarjo memiliki potensi yang telah dikembangkan sebagai material bangunan.Meski telah memenuhi persyaratan fisik rancangan taman geologi (geopark) Sidoarjoperlu adanya kajian bagaimanakah pemanfaatan material lumpur Sidoarjo padarancangan taman geologi (geopark) Sidoarjo. Metode yang digunakan dalam kajian iniantara lain metode programatik, pragmatis dan kanonik. Hasil desain rancangan tamangeologi (geopark) yang didesain mengikuti kriteria geopark berupa bangunan tidakmasif yang ditunjukkan dengan pemanfaatan sistem panggung dan pemanfaatanmaterial ringan lumpur Sidoarjo sebagai material pengisi sebagai elemen dinding atapdan lantai pada bangunan taman geologi ini

    Similar works

    Full text

    thumbnail-image

    Available Versions

    Last time updated on 18/10/2017