research

Hubungan Antara Optimisme Dengan Regulasi Diri Lansia Di Masa Pensiun Pada Pp Bri (Persatuan Pensiunan Bank Rakyat Indonesia) Semarang

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara optimisme dengan regulasi diri lansia di masa pensiun pada PP BRI (Persatuan Pensiunan Bank Rakyat Indonesia) Semarang. Regulasi diri merupakan kemampuan dalam mengontrol dan mengendalikan perilaku untuk mencapai tujuan yang telah ditentukan. Optimisme merupakan pandangan baik terhadap peristiwa yang telah maupun akan terjadi di masa depan. Populasi penelitian ini adalah pensiunan yang menjadi anggota PP BRI (Persatuan Pensiunan Bank Rakyat Indonesia) Semarang dengan sampel karakteristik pensiunan yang telah pensiun minimal 1 tahun hingga 10 tahun yang berjumlah 78 orang. Sampel penelitian berjumlah 35 orang yang diambil menggunakan teknik simple random sampling. Pengumpulan data menggunakan dua buah Skala Psikologi, yaitu Skala Regulasi Diri (17 aitem valid, α = 0.806) dan Skala Optimisme (19 aitem valid, α = 0.873). Hasil penelitian menunjukkan koefisien korelasi 0,809 dengan p=0,000 (

    Similar works

    Full text

    thumbnail-image

    Available Versions

    Last time updated on 19/08/2017