research

Kontribusi Penggunaan Kontrasepsi Hormonal terhadap Perbedaan Prevalensi Hipertensi Perempuan dan Lelaki di Indonesia : Perspektif Jender Riskesdas 2013

Abstract

Gender perspective has point of view that female and male share equal risk in health. In-equal health status between female and male is not only due to biological aspect, but also social construction, norms and role in the society. Female contraceptive use is far outweighs that of male in Indonesia. Hormonal contraceptive use is known as one among hypertension risk factors. There is phenomena that Indonesian women already started to have higher hypertension prevalence than male in their pre menopause age 351. Hormonal contraceptive use is suspected to be one of the risk2. Riskesdas 2013, a National household health survey, analysis aims to identify contribution of hormonal contraceptive use toward hypertension status difference between pre menopausal female and male. It compares hypertension status among pre menopause female various status of contraceptive use with male. Male treated as reference group. Gender perspective is used for discussion. Results show contraceptive use contributes to hypertension status difference between pre menopause female and male at younger age. There is no hypertensive status difference between male and never use contraceptive pre menopause female. Hormonal contraceptive user has higher risk of hypertensive than non hormonal contraceptive user. Hormonal contraceptive use may have contribution toward early hypertension in pre menopause female. The user has higher risk of hypertension than non user. Regular monitoring according to the rule should be strongly complied to prevent early hypertension among pre menopause age. At the policy level, government should strengthen male contraceptive use campaign for population control.Keywords : gender, blood pressure, contraceptive, health surveyAbstrakPerspektif jender berpandangan perempuan dan lelaki memiliki keterpaparan risiko sama dalam kesehatan. Ketimpangan status kesehatan perempuan dan lelaki tidak hanya dipengaruhi oleh aspek medis biologis, namun juga status, serta norma dan peran dalam masyarakat. Proporsi penggunaan kontrasepsi pada perempuan jauh lebih tinggi dibandingkan lelaki. Penggunaan kontrasepsi hormonal dapat mempengaruhi kesehatan perempuan. Salah satunya adalah kejadian hipertensi dini. Analisis riskesdas 2007 menunjukkan terjadi penyusulan prevalensi hipertensi lelaki oleh perempuan pada usia pre menopause 35 tahun1. Diduga salah satu kontributor kejadian hipertensi dini perempuan pre menopause adalah penggunaan kontrasepsi hormonal2. Analisa lanjut data Riskesdas 2013 bertujuan mengetahui kontribusi penggunaan kontrasepsi hormonal terhadap kejadian perbedaan hipertensi pada perempuan pre menopause dan lelaki. Menggunakan data Riskesdas 2013, dilakukan analisa membandingkan berbagai status penggunaan kontrasepsi terhadap kejadian hipertensi pada perempuan pre menopause dengan lelaki sebagai kelompok referensi. Perspektif jender digunakan fakdalam pembahasan.Hasil menunjukkan penggunaan kontrasepsi berkontribusi terhadap perbedaan hipertensi perempuan pre menopause dan lelaki pada kelompok usia muda. Tidak terdapat perbedaan status risiko hipertensi antara lelaki dan perempuan pre menopause yang tidak pernah menggunakan kontrasepsi. Perempuan pengguna kontrasepsi hormonal memiliki risiko hipertensi sedikit lebih tinggi dibanding perempuan pengguna kontrasepsi non hormonal. Penggunaan kontrasepsi hormonal memiliki kontribusi terhadap kejadian hipertensi dini perempuan usia pre menopause. Risiko hipertensi pengguna kontrasepsi hormonal lebih tinggi dibandingkan pengguna kontrasepsi non-hormonal. perlu dilakukan pemantauan pemakaian sesuai aturan pada pengguna kontrasepsi, terutama pada pengguna kontrasepsi hormonal. Kebijakan pengendalian penduduk sebaiknya lebih memperkuat penggunaan kontrasepsi lelaki untuk mendukung keberhasilan program pengendalian penduduk.Kata kunci : jender, tekanan darah, contraceptive, survey kesehata

    Similar works

    Full text

    thumbnail-image

    Available Versions

    Last time updated on 16/06/2017