research

Perspektif Kesehatan Masyarakat Teori dan Aplikasi

Abstract

Kesehatan masyarakat mengalami perkembangan sejak zaman kuno hingga abad ke dua puluh. Pada awal millenium perkembangan kesehatan masyarakat mendapat kesepakatan, pada titik tertentu kesehatan menjadi tanggung jawab individu dan lingkungan menjadi tanggung jawab masyarakat untuk mendukung tercapainya hidup sehat. Awal lahirnya kesehatan masyarakat seakan muncul garis pemisah pendekatan yang digunakan dalam menanganan masalah kesehatan masyarakat antara pendekatan kuratif dan preventif. Buku ini mengupas dengan jelas bahwa kedua pendekatan tersebut tidak dapat dipisahkan satu dengan lainnya. Terjadinya penyakit tidak saja karena terganggunya sistem biologi individu, tetapi juga aspek psikologis dan sosial. Dengan demikian pendekatannya tidak individual atau parsial, tetapi harus menyeluruh atau holisLik

    Similar works