research
HUBUNGAN KONDISI PADANG LAMUN DENGAN SAMPAH LAUT DI PULAU BARRANGLOMPO
- Publication date
- Publisher
Abstract
Sampah laut merupakan buangan dari makhluk hidup yang berbentuk benda padat dan masuk kedalam lingkungan air laut baik secara sengaja maupun secara tidak sengaja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kondisi padang lamun dengan sampah laut.\ud
Penelitian ini dilakukan di pulau Barranglompo dengan pengambilan data yang meliputi: jenis dan volume sampah, kerapatan dan komposisi jenis lamun, serta morfologi daun lamun. Data kerapatan lamun dan morfologi daun lamun dikorelasikan dengan menggunakan anlisis korelasi (pearson) sedangkan data jenis sampah dan komposisi jenis lamun yang didapatkan di sajikan secara deskriptif dengan menggunakan tabel.\ud
Hasil penelitian menunjukkan bahwa kerapatan dan morfologi daun lamun tidak terkait dengan volume sampah yang mudah terurai dan sulit terurai