Pengembangan pembelajaran Alogritma pemograman dengan mengunakan Aplikasi scratch untuk meningkatkan pemahaman pada siswa kelas VII SMP 8 Salatiga

Abstract

Penelitian ini bertujuan menjelaskan bagaimana penggunaan aplikasi Scracth dalam pembelajaran algoritma pemrograman dan menjawab bahwa penggunaan penggunaan aplikasi,Scratch sebagai sarana pengembangan pembelajaran dapat meningkatkan pemahaman siswa,terhadap materi algoritma pemrograman. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas, dengan, subjek penelitian yaitu peserta didik kelas VII SMP Negri 8 Salatiga yang berjumlah 32 siswa. Penelitian.diawali dengan mengidentifikasi masalah yang terjadi di dalam kelas. Kemudian dirancang suatu tindakan untuk mengatasinya dalam sebuah siklus tindakan. Pada penelitian ini pemberian tindakan berlangsung. dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri atas tahap perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi.Pembelajaran juga dilangsungkan dengan memakai media powerpoint selain pemanfaatan Scracth. Teknik. pengumpulan data dilakukan melalui post-test dan observasi kegiatan pembelajaran. Hasil test itulah yang. menunjukkan pemahaman siswa. Observasi untuk melihat keaktifan siswa dalam proses pembelajaran. Analisa terhadap data dilakukan menggunakan teknik analisis kuantitatif dan membandingkan hasil siklus. 1 dan siklus 2. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemanfaatan aplikasi Scratch dapat meningkatkan,hasil pemahaman siswa terhadap materi algoritma pemrograman yang diukur melalui hasil belajar siswa,Hasil belajar siklus 1 menunjukkan persentase hasil belajar siswa sebesar 81.5% siswa ada pada kategori,tinggi dan 9,3% siswa ada pada kategori sedang dan rendah. Pada siklus 2 menunjukkan hasil bahwa,sebanyak 84,3% siswa ada di kategori tinggi. Sedangkan pada kategori sedang dan rendah ada 6,2% siswa,Hasil ini memperlihatkan bahwa jumlah siswa pada kategori tinggi meningkat, sedangkan jumlah siswa pada kategori rendah menurun. Pemakaian scratch sebagai bagian dari pengembangan pembelajaran berhasil meningkatkan pemahaman siswa pada materi pelajaran algoritma pemrograman.This study aims to explain the use of Scratch application in learning programming algorithms and, answer that the use of Scratch application as a means of learning development can improve, students' understanding of programming algorithm material. This research is a Classroom Action, Research, with the subject of the research is class VII students of SMP Negri 8 Salatiga, totaling, 32 students. The research begins with identifying problems that occur in the classroom. Then an, action is designed to overcome it in an action cycle. In this study, the action took place in two, cycles. Each cycle consisted of planning, implementation, observation, and reflection. Learning, also took place using powerpoint media in addition to the use of Scracth. Data collection, techniques were carried out through post-test and observation of learning activities. The test, results showed students' understanding. Observation to see student activeness in the learning, process. The results showed that the utilization of Scratch application can improve students', understanding of programming algorithm material as measured through student learning, outcomes. Cycle 1 learning results showed the percentage of student learning outcomes of 81.5%. 10, of students in the high category and 9.3% of students in the medium and low categories. In cycle, 2, the results showed that 84.3% of students were in the high category. While in the medium and, low categories there were 6.2% of students. This result shows that the number of students in the, high category increased, while the number of students in the low category decreased. The use of, scratch as part of the learning development succeeded in improving students' understanding of the, subject matter of programming algorithms., Keywords: Learning outcomes, Scratch, Classroom action resear

    Similar works