Energi Alternatif Untuk Penerangan Lampu Jalan Surau Al Ikhlas Jorong Balai Gadang Sungayang

Abstract

Penggunaan tenaga surya menjadi salah satu usaha dalam mengurangi ketergantungan terhadap sumber energi fosil namun sangatlah jarang digunakan di masyarakat. Hal ini menjadi dasar dalam kegiatan Program Kemitraan Masyarakat ini, yaitu pemanfaatan tenaga surya sebagai sumber energi pada Penerangan Jalan Umum (PJU). Surau Al Ikhlas  Jorong Balai Gadang Sungayan Tanah Datar Sumatera Barat, sebagai mitra belum memiliki lampu penerangan jalan dan halaman surau. Berdasarkan hal itu, pemanfaatan energi alternatif menjadi solusi yang tepat, karena tidak membutuhkan biaya operasional. Setelah dilakukan pemasangan, intensitas  pencahayaan pada jalan dan halaman surau telah sesuai dengan persyaratan. Penerangan ada sangat membantu masyarakat sekitar untuk melaksanakan aktivitas ibadah  malam har

    Similar works