PENGENALAN WARNA DAN BILANGAN MENGGUNAKAN MEDIA CAT AIR TERHADAP KECERDASAN KOGNITIF ANAK USIA 4 HINGGA 5 TAHUN

Abstract

PAUD learning today must be fun and memorable for children, especially at the age of 4-5 years, children are able to recognize colors and symbols of numbers 1-10. However, at this age there are still those who cannot distinguish colors and call number symbols as the basis for learning for children. Due to monotonous learning using children's worksheets, making children bored and not understanding colors and numbers, therefore the researchers took the title "Introduction to Colors and Numbers Using Watercolor Media on Cognitive Intelligence of Children aged 4 to 5 Years". This study uses a quantitative research model and refers to the implementation process proposed by Kemmis and Mc.Taggart. For all the limitations, this research minimizes meetings so that the data collection process is only carried out for two meetings. The data obtained show an increase in children's cognitive abilities in understanding color and number material. This refers to the success percentage of 77.5%, which is growing rapidly during the second cycle of learning. Much improved compared to the previous learning which only involved writing instruments in the pre-action with 43.6% gain with sufficient predicate. Then again doing the first cycle of learning by using crayons won the percentage to 57%. Officially the criteria that can also turn out to be good.. Key word: Recognizing Colors and Numbers, Cognitive, and WatercolorPembelajaran PAUD saat ini haruslah menyenangkan dan berkesan untuk anak, terlebih di usia 4-5 tahun anak mampu mengenal warna dan lambang bilangan 1-10. Namun diusia ini masih ada yang belum dapat membedakan warna dan menyebut lambang bilangan sebagai dasar pembelajaran bagi anak. Dikarenakan  pembelajaran yang monoton menggunakan lembar kerja anak,  membuat anak bosan dan kurang memahami warna dan bilangan, oleh sebab itu peneliti mengambil   judul “Pengenalan Warna Dan Bilangan Menggunakan Media Cat Air Terhadap Kecerdasan Kognitif Anak Usia 4 Hingga 5 Tahun”. Penelitian ini menggunakan model penelitian kuantitaif dan menunjuk pada proses pelaksanaan yang dikemukakan oleh Kemmis dan Mc.Taggart. atas segala keterbatasan maka penelitian ini meminimalisir pertemuan sehingga dalam proses pengambilan data hanya dilakukan selama dua kali pertemuan. Data – data yang diperloleh menunjukan adanya peningkatan terhadap kaapua kognitif anak dalam memahai materi warn dan angka. Hal ini merujuk berdasarkan presentase keberhasilan sebesar 77.5% jauh berkembang pesat pada saat pembelajaran siklus II. Jauh meningkat dibandingkan dengan pembelajaran sebelumnya yang hanya melibatkan alat tulis dalam pratindakan dengan perolehan 43.6% dengan predikat cukup. Kemudian kembali melakukan pembelajaran siklus I dengan menggunakan crayon menyabet besaran presentase menjadi 57%. Secara resmi kriteri yang dapat juga berubah menjadi baik.   Kata kunci : Mengenal Warna dan Bilangan, Kognitif, dan Cat Ai

    Similar works