Strategi Dakwah Multimedia Nahdlatul Ulama melalui Instagram @nuonline_id

Abstract

Da’wah media from time to time continue to experience such good development. The emergence of social media in the community has also influenced the delivery of da'wah messages. In this case, preachers is required to be able to use social media as a medium for preaching. This research is motivated by the use of Instagram as a medium for preaching, especially the Nahdlatul Ulama organization. This research was conducted on the official Nahdlatul Ulama Instagram account, @nuonline_id. This study aims to understand how the format of the da'wah message presented by the @nuonline_id account and how the da'wah strategy used by Nahdlatul Ulama on the @nuonline_id account. Qualitative research was chosen to be the research method in this study. In addition, the approach used is a phenomenological approach. In this study, the results show that @nuonline_id has 2 strategies in preaching through Instagram, namely: first, in presenting images with insertions of words and selecting templates that show the characteristics of Nahdlatul Ulama. Second, presenting a video with an interesting concept.Media dakwah seiring dengan berjalannya waktu terus mengalami perkembangan yang begitu baik. Munculnya media sosial ditengah masyarakat turut mempengaruhi kegiatan penyampaian pesan-pesan dakwah. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kontinuitas Nahdlatul Ulama sebagai organisasi dakwah terbesar di Indonesia dalam menerapkan strategi dakwah melalui akun instagram. Penelitian ini dilakukan pada akun instagram resmi Nahdlatul Ulama yaitu @nuonline_id. Penelitian ini bertujuan untuk memahami bagaimana format pesan dakwah yang disajikan akun @nuonline_id dan bagaimana strategi dakwah yang digunakan Nahdlatul Ulama pada akun @nuonline_id. Penelitian deskriptif kualitatif dipilih untuk menjadi metode penelitian dalam penelitian ini. Untuk mempermudah peneliti dalam memecahkan permasalahan maka, pendekatan yang digunakan adalah pendekatan content analysis. Dalam penelitian ini, hasilnya memperlihatkan bahwa @nuonline_id dari sisi bentuk konten mempunyai 2 strategi yaitu: pertama, dalam penyajian gambar yang diberi sisipan kata dan pemilihan template yang menunjukkan ciri khas Nahdlatul Ulama. Kedua, penyajian video dengan memberikan ilustrasi-ilustrasi menarik. Selain itu dari sisi sifat pesan, strategi juga dapat dilihat pada kandungan dalam pesan dakwah yang bersifat informatif, persuasif dan edukatif

    Similar works