4 research outputs found

    Aplikasi Quality Tools untuk Menurunkan Non Conforming Product pada Industri Dry Sls di Indonesia: Studi Kasus PT Kci

    Get PDF
    The purpose of this research is to improve the product quality problem experienced by one of dry SLS manufacturing company in Indonesia. The high number of non conforming product during the past year makes the sales target to be unachievable and caused the loss due to many rework process. Tools are used in this research is to apply the seven tools approach. Flowchart, Pareto chart, and histogram are used to calculate and determine the problem to be fixed. Collection of improvement idea is done by brainstorming and improvement analysis is done by using Fishbone diagram. The results of the improvements made good results are marked by decreasing the number and percentage of non conforming product more than 50 percent of the amount of non conforming product on the previous condition prior to the improvement

    Analisis Keseimbangan Lintasan untuk Menciptakan Proses Produksi Pump Packaging Systems yang Efisien di PT. Bumi Cahaya Unggul

    Get PDF
    Ketidakseimbangan dalam pembagian beban kerja dengan adanya waktu tugas stasiun kerja yang menjadi bottleneck dapat mengakibatkan terjadinya peningkatan balance delay yang merugikan Perusahaan. Tujuan dalam penelitian ini adalah membuat keseimbangan lintasan untuk menciptakan proses produksi pump packaging systems yang efisien, dengan adanya perbaikan cycle time yang lebih singkat, peningkatan efisiensi lintasan produksi, mengurangi kerugian keseimbangan, meminimasi idle time dan peningkatan kapasitas produksi. Metodologi yang digunakan untuk memecahkan permasalahan adalah line balancing dengan menggunakan pendekatan metode Ranked Position Weight dan Heuristic Moodie-Young yang dilakukan dengan membuat pengaturan keadaan lintasan produksi untuk menciptakan pembagian beban kerja yang seimbang, sehingga setiap work station diharapkan mempunyai waktu tugas yang sama. Penelitian ini dilaksanakan di PT. Bumi Cahaya Unggul sebuah Perusahaan penyedia pompa. Hasil penelitian ini adalah tingkat efisiensi proses produksi Perusahaan masih belum optimal, ditandai dengan terjadinya ketidakseimbangan pembagian beban kerja akibat dari waktu tugas stasiun kerja yang menjadi bottle neck. Melalui penerapan metode line balancing, Ranked Position Weight dan Heuristic Moodie-Young dapat memberikan hasil yang signifikan yaitu peningkatan efisiensi lintasan produksi dan peningkatan kapasitas produksi

    Perbaikan Produktivitas Picking Order dengan Metode Routing Heuristic di Gudang Pusat Suku Cadang Otomotif

    Get PDF
    Order picking is a process to fulfill customer order, with fast timing and provide high customer satisfaction. The order picking process is the highest cost in both manual and automatic systems, so it is necessary to improve efficiency and productivity. This study is aims to improve the productivity of order picking by shortening the distance. By choosing heuristic method using the application of interactive warehouse program, it is found that heuristic routing method can shorten picking distance. So, the routing heuristic method can increase the productivity of picking orders

    Assignment Model-based and Integrated Process Improvement (Mipi) to Integrate Waste Management System in Tpst Bantargebang-bekasi, West Java- Indonesia

    Full text link
    . The waste management in Bantargebang has been planned for 15 yearsand should be improved in order to meet the needs of the stakeholders. The studyis done to find the right method to be used for integrating the waste managementin Bantargebang site. The method is a review of previous studies related toimprovement in waste management and business processes. The result suggeststhat the mapping of the process needs to be done on the waste managementsystem and using the Model-Based Integrated Process Improvement (MIPI) whichdeveloped by Adesola et al. (2006) to improve the process
    corecore