157 research outputs found

    MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA DENGAN MEDIA GAMBAR MELALUI METODE BERCAKAP-CAKAP PADA ANAK KELOMPOK BERMAIN NEGERI PEMBINA KOTA MOJOKERTO

    Get PDF
    Penelitian ini dilatarbelakangi oleh keterampilan berbicara anak Kelompok Bermain Negeri Pembina Kota Mojokerto yang masih relatif rendah dalam mengenal nama, ciri-ciri dan manfaat binatang. Anak mengalami kesulitan dalam menyatakan kata nama gambar binatang, belum mampu menyebutkan ciri-ciri binatang dan belum mampu melakukan percakapan dengan guru tentang manfaat binatang. Hal ini dikarenakan materi pembelajaran dalam aspek berbicara tidak menggunakan media pembelajaran yang menarik perhatian anak sehingga anak hanya diarahkan untuk berbicara mengulangi nama, ciri-ciri dan manfaat binatang. Sebagai pemecahan dari masalah tersebut salah satu metode yang digunakan adalah metode bercakap-cakap melalui media gambar. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana media gambar melalui metode bercakap-cakap dapat meningkatkan keterampilan berbicara pada anak Kelompok Bermain.  Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam bentuk siklus. Setiap siklus terdiri atas perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah anak Kelompok Bermain Negeri Pembina Kota Mojokerto yang berjumlah 15 anak, yang terdiri atas 8 anak laki-laki dan 7 anak perempuan. Metode pengumpulan data yang dipakai adalah observasi dan dokumentasi, sedangkan metode analisis data menggunakan statistik deskriptif.  Berdasarkan hasil penelitian pada siklus I diperoleh keterampilan berbicara anak sebesar 67%. Hasil penelitian ini belum sesuai dengan kriteria pencapaian tingkat perkembangan anak sebesar 76%. Maka penelitian ini berlanjut pada siklus II. Hasil penelitian pada siklus II diperoleh bahwa keterampilan berbicara anak mengalami peningkatan sebesar 85%. Berdasarkan hasil terebut dapat disimpulkan bahwa media gambar melalui metode bercakap-cakap dapat meningkatkan keterampilan berbicara anak.Kata Kunci : Media Gambar, Bercakap-Cakap, Keterampilan Berbicara.ABSTRACTThis research is motivated by the speaking skills of preschool children Mojokerto State Trustees are still relatively low in familiar names, characteristics and benefits of animals. Children have difficulty expressing words name pictures of animals, has not been able to mention the characteristics of animals, and have not been able to have conversations with teachers about the benefits of animal. This is because the learning materials improve speaking skills in children less interesting because the teacher does not use the media and children were only asked to speak repeat-ngulang the names, characteristics, and benefits the animals. For solving these problems is to use the media image and use the method chatted to improve speaking skills in children. The purpose of this study was to determine the increased skills speak to media images through the method of conversing State Trustees preschool children in Mojokerto..  This study uses action research conducted in the form of a cycle. Each cycle consists of: planning, implementation, observation and reflection. The subjects of this study were students of Trustees of State Play Group Mojokerto totaling 15 students, with details of a number of boys and girls 8 number 7. Data collection methods used were observation and documentation, while the method of data analysis using descriptive qualitative.  Based on the results of research data on the data obtained prasiklus child speaking skills by 40%, the data obtained in cycle 1 child speaking skills by 67%. This research shows this has not been successful because it has not reached the criteria of success is 76%. This research is continuing in cycle 2. At cycle 2 data showed a child speaking skills by 85%. Based on the results of the data analysis cycle 2, this study declared successful and it can be concluded that the media images and converse method can improve speaking skills.Keywords: Media Images, conversation, Speaking Skill

    PENGARUH KEGIATAN MEMBATIK JUMPUTAN TERHADAP KEMAMPUAN MOTORIK HALUS ANAK KELOMPOK A DI TK LABSCHOOL UNESA

    Get PDF
    Abstrak Penulisan artikel ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh dari kegiatan membatik jumputan terhadap kemampuan motorik halus pada anak kelompok A yang terdapat di TK Labschool Unesa. Metode yang digunakan dalam penulisan artikel ini adalah metode literature review. Metode ini digunakan untuk mendapatkan informasi dan kekuatan sumber ilmiah dibutuhkan pengumpulan data pustaka, dilakukan dengan mengolah dari beberapa jurnal yang terkait dengan variabel penelitian yang kemudian disimpulkan oleh penulis. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa membatik mampu memberikan pengaruh terhadap kemampuan motorik halus pada anak usia dini terutama dengan kegiatan membatik jumputan.Kata Kunci: membatik jumputan, kemampuan motorik halus. Abstract The research has purpose to prove the influence of batik jumputan activities on fine motor skills in group A children found in TK Labschool Unesa. The method used in this article is the literature review method. This method is used to obtain information and the strength of scientific sources needed library data collection, done by processing from several journals related to the research variables which are then concluded by the author. Based on the results of the study, it can be concluded that batik is able to give effect to fine motor skills in early childhood, especially with batik jumputan activities.Keywords: batik jumputan, fine motor skills

    PENGARUH KEGIATAN MEMBATIK JUMPUTAN TERHADAP KEMAMPUAN MOTORIK HALUS ANAK KELOMPOK A DI TK LABSCHOOL UNESA

    Get PDF
    Abstrak Penulisan artikel ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh dari kegiatan membatik jumputan terhadap kemampuan motorik halus pada anak kelompok A yang terdapat di TK Labschool Unesa. Metode yang digunakan dalam penulisan artikel ini adalah metode literature review. Metode ini digunakan untuk mendapatkan informasi dan kekuatan sumber ilmiah dibutuhkan pengumpulan data pustaka, dilakukan dengan mengolah dari beberapa jurnal yang terkait dengan variabel penelitian yang kemudian disimpulkan oleh penulis. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa membatik mampu memberikan pengaruh terhadap kemampuan motorik halus pada anak usia dini terutama dengan kegiatan membatik jumputan.Kata Kunci: membatik jumputan, kemampuan motorik halus. Abstract The research has purpose to prove the influence of batik jumputan activities on fine motor skills in group A children found in TK Labschool Unesa. The method used in this article is the literature review method. This method is used to obtain information and the strength of scientific sources needed library data collection, done by processing from several journals related to the research variables which are then concluded by the author. Based on the results of the study, it can be concluded that batik is able to give effect to fine motor skills in early childhood, especially with batik jumputan activities.Keywords: batik jumputan, fine motor skills

    PENGARUH METODE BERMAIN PLAYDOUGH TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL BENTUK GEOMETRI PADA ANAK KELOMPOK A DI TK KARTIKA BAGOREJO SRONO BANYUWANGI

    Get PDF
    Penelitian Pre Eksperimental Design ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh metode bermain playdough terhadap kemampuan mengenal bentuk geometri anak kelompok A di TK Kartika Bagorejo Srono Banyuwangi. Subjek penelitian adalah anak kelompok A usia 4-5 tahun di TK Kartika Bagorejo Srono Banyuwangi yang berjumlah 17 anak. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data penelitian ini menggunakan menggunakan tabel penolong wilcoxson match pairs test dan hasilnya Thitung = 0, sedangkan Ttabel = 35, yang berarti Thitung <Ttabel (0<35). Sehingga Ho ditolak dan Ha diterima. Berdasarkan data tersebut dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh metode bermain playdough terhadap kemampuan mengenalbentuk geometri pada anak kelompok A di TK Kartika Bagorejo Srono Banyuwangi. Kata kunci : Kemampuan mengenal bentuk geometri, Metode bermain playdoug

    Pengaruh Pendekatan Open Ended Play Dalam Menstimulasi Kemampuan Problem Solving Anak Usia Dini

    Get PDF
    Permasalahan dalam penelitian ini kemampuan problem solving anak masih relatif rendah dan proses pembelajaran belum menstimulus kemampuan problem solving anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kemampuan problem solving anak sebelum dan sesudah diterapkannya pendekatan open ended play. Metode yangdigunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan menggunakan desain Nonequivalent Control Group Design. Sampel penelitian ini adalah kelompok B pada kelas B1 dan B2 TK Dharmawanita Persatuan Bohar Sidoarjo yang berjumlah 32 anak. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi dan unjuk kerja. Analisis data menggunakan uji independent sample t test. Hasil analisis data menunjukkan bahwa sig(2-tailed) sebesar 0,000 < 0.05 pada pretest dan postest kelompok eksperimen, maka dapat disimpulkan bahwa pendekatan open ended play berpengaruh terhadap kemampuan problem solving anak usia dini. Hal ini berarti penggunaan pendekatan open endedplay dapat membantu menstimulus kemampuan problem solving anak usia di

    PENGARUH KEGIATAN MEMBATIK JUMPUTAN TERHADAP KEMAMPUAN MOTORIK HALUS ANAK KELOMPOK A DI TK LABSCHOOL UNESA

    Get PDF
    Abstrak Penulisan artikel ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh dari kegiatan membatik jumputan terhadap kemampuan motorik halus pada anak kelompok A yang terdapat di TK Labschool Unesa. Metode yang digunakan dalam penulisan artikel ini adalah metode literature review. Metode ini digunakan untuk mendapatkan informasi dan kekuatan sumber ilmiah dibutuhkan pengumpulan data pustaka, dilakukan dengan mengolah dari beberapa jurnal yang terkait dengan variabel penelitian yang kemudian disimpulkan oleh penulis. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa membatik mampu memberikan pengaruh terhadap kemampuan motorik halus pada anak usia dini terutama dengan kegiatan membatik jumputan.Kata Kunci: membatik jumputan, kemampuan motorik halus. Abstract The research has purpose to prove the influence of batik jumputan activities on fine motor skills in group A children found in TK Labschool Unesa. The method used in this article is the literature review method. This method is used to obtain information and the strength of scientific sources needed library data collection, done by processing from several journals related to the research variables which are then concluded by the author. Based on the results of the study, it can be concluded that batik is able to give effect to fine motor skills in early childhood, especially with batik jumputan activities.Keywords: batik jumputan, fine motor skills

    PENGARUH KEGIATAN MEMBATIK JUMPUTAN TERHADAP KEMAMPUAN MOTORIK HALUS ANAK KELOMPOK A DI TK LABSCHOOL UNESA

    Get PDF
    Abstrak Penulisan artikel ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh dari kegiatan membatik jumputan terhadap kemampuan motorik halus pada anak kelompok A yang terdapat di TK Labschool Unesa. Metode yang digunakan dalam penulisan artikel ini adalah metode literature review. Metode ini digunakan untuk mendapatkan informasi dan kekuatan sumber ilmiah dibutuhkan pengumpulan data pustaka, dilakukan dengan mengolah dari beberapa jurnal yang terkait dengan variabel penelitian yang kemudian disimpulkan oleh penulis. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa membatik mampu memberikan pengaruh terhadap kemampuan motorik halus pada anak usia dini terutama dengan kegiatan membatik jumputan.Kata Kunci: membatik jumputan, kemampuan motorik halus. Abstract The research has purpose to prove the influence of batik jumputan activities on fine motor skills in group A children found in TK Labschool Unesa. The method used in this article is the literature review method. This method is used to obtain information and the strength of scientific sources needed library data collection, done by processing from several journals related to the research variables which are then concluded by the author. Based on the results of the study, it can be concluded that batik is able to give effect to fine motor skills in early childhood, especially with batik jumputan activities.Keywords: batik jumputan, fine motor skills

    PENGARUH KEGIATAN MEMBATIK JUMPUTAN TERHADAP KEMAMPUAN MOTORIK HALUS ANAK KELOMPOK A DI TK LABSCHOOL UNESA

    Get PDF
    Abstrak Penulisan artikel ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh dari kegiatan membatik jumputan terhadap kemampuan motorik halus pada anak kelompok A yang terdapat di TK Labschool Unesa. Metode yang digunakan dalam penulisan artikel ini adalah metode literature review. Metode ini digunakan untuk mendapatkan informasi dan kekuatan sumber ilmiah dibutuhkan pengumpulan data pustaka, dilakukan dengan mengolah dari beberapa jurnal yang terkait dengan variabel penelitian yang kemudian disimpulkan oleh penulis. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa membatik mampu memberikan pengaruh terhadap kemampuan motorik halus pada anak usia dini terutama dengan kegiatan membatik jumputan.Kata Kunci: membatik jumputan, kemampuan motorik halus. Abstract The research has purpose to prove the influence of batik jumputan activities on fine motor skills in group A children found in TK Labschool Unesa. The method used in this article is the literature review method. This method is used to obtain information and the strength of scientific sources needed library data collection, done by processing from several journals related to the research variables which are then concluded by the author. Based on the results of the study, it can be concluded that batik is able to give effect to fine motor skills in early childhood, especially with batik jumputan activities.Keywords: batik jumputan, fine motor skills

    PENGARUH KEGIATAN MEMBATIK JUMPUTAN TERHADAP KEMAMPUAN MOTORIK HALUS ANAK KELOMPOK A DI TK LABSCHOOL UNESA

    Get PDF
    Abstrak Penulisan artikel ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh dari kegiatan membatik jumputan terhadap kemampuan motorik halus pada anak kelompok A yang terdapat di TK Labschool Unesa. Metode yang digunakan dalam penulisan artikel ini adalah metode literature review. Metode ini digunakan untuk mendapatkan informasi dan kekuatan sumber ilmiah dibutuhkan pengumpulan data pustaka, dilakukan dengan mengolah dari beberapa jurnal yang terkait dengan variabel penelitian yang kemudian disimpulkan oleh penulis. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa membatik mampu memberikan pengaruh terhadap kemampuan motorik halus pada anak usia dini terutama dengan kegiatan membatik jumputan.Kata Kunci: membatik jumputan, kemampuan motorik halus. Abstract The research has purpose to prove the influence of batik jumputan activities on fine motor skills in group A children found in TK Labschool Unesa. The method used in this article is the literature review method. This method is used to obtain information and the strength of scientific sources needed library data collection, done by processing from several journals related to the research variables which are then concluded by the author. Based on the results of the study, it can be concluded that batik is able to give effect to fine motor skills in early childhood, especially with batik jumputan activities.Keywords: batik jumputan, fine motor skills

    PENGARUH PEMBELAJARAN SENTRA BERMEDIA POMPOM CARDS TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1 – 10 PADA ANAK KELOMPOK A TK AL ANWAR SUMBERREJO WONOAYU SIDOARJO

    Get PDF
    Abstrak: Penelitian ini membahas tentang Pengaruh Pembelajaran Sentra Bermedia Pompom Cards 1-10 pada Anak Kelompok A TK Al Anwar Sumberrejo Wonoayu Sidoarjo. Subyek penelitian ini adalah anak kelompok A di TK Al Anwar Sumberrejo Wonoayu Sidoarjo dengan jumlah 15 anak. Penelitian ini berjenis Pre – Experimental Design dengan bentuk One Group Pretest – Posttest Design. Teknik analisis data menggunakan uji Wilcoxon Match Pairs Test dengan rumus Thitung < Ttabel dengan menggunakan taraf signifikan 5%. Berdasarkan hasil perhitungan uji Wilcoxon Match Pairs Test menunjukkan bahwa Thitung < Ttabel yaitu 0 < 25 dengan taraf kesalahan 5% dan n = 15 sehingga berhipotesis adanya pengaruh pembelajaran sentra bermedia pompom cards terhadap kemampuan mengenal konsep bilangan 1-10. Kata Kunci : Pembelajaran sentra bermedia pompom cards, konsep bilangan 1-10, anak kelompok A Abstrack: This research discuss about the Effect of Learning Center with Pompom Cards Media Numbers of Concept Ability 1-10 in Group A TK Al Anwar Sumberrejo Wonoayu Sidoarjo. The subject in this study were group A children with 15 children in TK Al Anwar Sumberrejo Wonoayu Sidoarjo. Data collection techniques are participant observation techniques. The data analysis technique of this study uses Nonparametic Statistics with the Wilcoxon Match Pairs Test with the Calculate formula <T table using a significant level of 5%. Based on the results of the Wilcoxon Test Match Pairs Test, it shows that the count <T table is 0 <25 with a level of error of 5% and n = 15 so that hipotesis the presence of media learning center with pompom cards media has an effect on the ability to recognize the number of concept 1-10. Thus it can be concluded that the use of media learning center with pompom cards media has an effect on the ability to recognize the number of concept 1-10 in group A in TK Al Anwar Sumberrejo Wonoayu Sidoarjo. Keywords: Learning center with pompom cards media, number of concepts 1-10, child group
    corecore