4 research outputs found

    Jalan menuju hutan subur, rakyat makmur

    Full text link

    Pendidikan rakyat petani: perjuangan, perlawanan menuntut hak atas tanah

    Full text link
    Indonesia adalah negara agraria yang pertanian merupakan soko guru kehidupan masyarakatnya. Namun, menurut data petani/rakyat petani tidak memiliki lahan pertanian yang cukup luas. Buku ini membahas mengenai studi pendidikan prakarsa rakyat; PPR: menuju perjuangan yang transformatif; pembodohan rakyat dan momentum perlawanan; menentukan keinginan, kebutuhan dan harapan; perlawanan: menempa diri dan berorganisasi; perlawanan itu; serta evaluasi kritis.x, 120 hlm.; ill.: 21 c

    Pendidikan Rakyat Petani : Perjuangan Perlawanan Menuntut Hak Atas Tanah

    Full text link
    X, 121 hlm., 21 cm

    Komunikasi Multikultural Kehidupan Bertetangga di Kabupaten Banyumas

    Full text link
    Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan situasi multikultur dan problem-problem yang dihadapi masyarakat bertetangga di salah satu rukun tetangga di Kabupaten Banyumas. Dengan menggunakan pendekatan fenomenologis dan metode penelitian deskriptif kualitatif, penelitian ini menemukan bahwa individu-individu dalam memahami di mana mereka hidup dan bekerja dikembangkan dari makna-makna subyektif yang berasal dari pengalaman diri mereka sendiri dan interaksinya dengan pengalaman individu lain yang juga memaknai diri mereka sendiri. Namun demikian, faktor eksternal/isu publik terkait politik identitas turut memengaruhi kehidupan multikultural bertetangga. Komunikasi multikultural yang terjadi dalam dialog subyektif diri dan faktor eksternal menghasilkan transformasi dan perubahan budaya meski pada skala kecil. Meskipun terjadi persilangan saat “pilkada DKI dan “pilpres” namun 2-3 tahun setelah momentum tersebut masyarakat bertetangga di wilayah penelitian kembali menjalani hidup seperti biasa. Benturan yang terjadi dalam perjalanan waktu pada akhirnya berproses tanpa henti menciptakan cara baru dalam bergaul sesama tetangga
    corecore