8 research outputs found
Penerapan Metode Need Analysis Pada Karyawan Perusahaan X
Tujuan penelitian ini dilakukan untuk membahas mengenai kebutuhan para karyawan Perusahaan X, serta memaparkan berbagai macam saran intervensi yang dapat dilaksanakan dalam meningkatkan motivasi kerja, produktivitas para pekerja dan kebutuhan peningkatan pengembangan pada karyawan Perusahaan X. Asesmen yang digunakan dalam mencari tahu kebutuhan yang diperlukan oleh para karyawan menggunakan metode observasi untuk mengetahui lingkungan kerja para karyawan serta dilakukan penyebaran kuesioner yaitu, Training Need Analysis (TNA) questionnaire untuk mengetahui pemetaan pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja (KSA) para karyawan. Setelah melakukan asesmen, didapatkan temuan berupa kebutuhan para karyawan akan layanan konseling serta harapan para karyawan terhadap perusahaan agar dapat memenuhi peningkatan pengembangan kemampuan karyawan untuk 5 tahun kedepan. Kemudian, intervensi yang dilakukan peneliti untuk mengatasi permasalahan ini adalah dengan memberikan saran dan rekomendasi berupa beberapa program yang dapat dilakukan perusahaan untuk mengatasi kebutuhan para karyawan Perusahaan X serta pemasangan standing banner dengan 3 tema berbeda yaitu, âTips Dalam Membangun Motivasi Kerja Agar Dapat Lebih Produktifâ, âMembangun Lingkungan Kerja Positifâ, dan âAfirmasi Diri Positifâ
Studi Literatur tentang Kompetensi Profesional Guru dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi
Tujuan dari penelitian ini untuk mendeskripsikan kompetensi profesional guru Bahasa Indonesia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi literatur. Data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan data sekunder yang berupa hasil-hasil penelitian seperti buku, jurnal, artikel dan sumber lain yang relevan. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan teknik analisis data analisis isi. Hasil penelitian menunjukan bahwasannya kompetensi profesional guru Bahasa Indonesia memiliki peran penting pada pencapaian pengetahuan siswa pada pembelajaran Bahasa Indonesia melalui teknologi informasi dan komunikasi. Peningkatan kompetensi penting menjadi perhatian serius karena dapat memberi sumbangan yang besar terhadap perkembangan siswa baik itu dari penguasaan guru terhadap materi, teknik komunikasi, teknik pembelajaran, serta kepribadiannya. Kompetensi guru perlu dikembangkan dan diperhatikan khususnya dalam bidang sastra Indonesia dengan menanamkan minat baca atau literasi sehingga akan mudah untuk mewujudkan keinginan dalam mencapai kualitas pendidikan yang baik
Ekologi Al Quran
Dalam Islam dan pernikirannya alam menepati tempat yang amat istemewa. Hutan sebagai bagian dari alam memang tidak pernah mendapat perhatian secara khusus dari para ahli dikalangan Islam walaupun hutan juga pernah digunakan oleh beberapa penulis Islam klasik seperti Ibn Tufail dalam bukunya Hay b Yaqzan sebagai Condrodimuko di mana Absal akhirnya menemukan jalan kebenaran. Waiau hutan tidak pemah mendapat perhatian khusus dari ilmuwan Islam sebagai objekkajian yang independent, namun hutan dapat kita posisikan secara umum sebagai bagian dari alam atau Logos
How Psycholinguistics and Social Factors Influence SLA on Elementary and Secondary Students in Indonesia
Psycholinguistic factors are part of internal factors which connect to the intellectual process. Social factors are part of external factors which connect to social interactions. This study aims to reveal the psychological and social factors in second language acquisition of elementary and secondary students in Indonesia. The research employs a qualitative methodology focused on library research. The data used documentation techniques to gather and analyse the data through the descriptive approach. Documentation data reveal that there are five psycholinguistic factors such as (1) attitude, (2) aptitude, (3) motivation, (4) personality qualities, and (5) biological processes. Also, this research found eight social factors such as (1) gender, (2) age, (3) social class, (4) motivation, (5) attitude, (6) cultural process, (7) students' characters and situation, and (8) economic status. No particular factor can be stated as dominant among psycholinguistic and social factors. Therefore, this research reveals the same element that occurred in psycholinguistic and social factors: motivation and attitude. This study suggests that teachers should pay extra attention to students' motivation and attitude since it relates to psychological and social factors, which could support their second language acquisition
Ekologi Al Quran
Dalam Islam dan pernikirannya alam menepati tempat yang amat istemewa. Hutan sebagai bagian dari alam memang tidak pernah mendapat perhatian secara khusus dari para ahli dikalangan Islam walaupun hutan juga pernah digunakan oleh beberapa penulis Islam klasik seperti Ibn Tufail dalam bukunya Hay b Yaqzan sebagai Condrodimuko di mana Absal akhirnya menemukan jalan kebenaran. Waiau hutan tidak pemah mendapat perhatian khusus dari ilmuwan Islam sebagai objekkajian yang independent, namun hutan dapat kita posisikan secara umum sebagai bagian dari alam atau Logos