4 research outputs found

    Progam Pendampingan Literasi, Adaptasi Teknologi, Administrasi di UPTD SD PIRI Nitikan

    Get PDF
    ABSTRAK Kampus Mengajar adalah kegiatan mengajar di sekolah yang merupakan bagian dari program Kampus Merdeka dan dilakukan dalam kurun waktu kurang lebih 5 bulan. Tujuan dari Kampus Mengajar adalah membantu pembelajaran di masa pandemi terutama untuk anak tingkat Sekolah Dasar (SD) di daerah 3T dengan menghadirkan mahasiswa sebagai bagian dari penguatan pembelajaran literasi dan numerisasi sehingga mahasiswa menjadi partner guru dalam melakukan kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran. Dalam kegiatan ini, mahasiswa membantu guru dalam proses mengajar, adaptasi teknologi dan membantu administrasi sekolah maupun guru. Dan berdasarkan hasil pengalaman, penulis dapat menyimpulkan bahwa program ini sangat membantu guru-guru atau sekolah, bermanfaat bagi siswa dan bermanfaat juga bagi mahasiswa. Kata kunci: Kampus Mengajar, proses mengajar, adaptasi teknologi, membantu administras

    Students perception of using social media in learning english

    Get PDF
    Social media is seen as a source of online content that can play an important part in the teaching and learning process. English learning takes place not only in the classroom, but also outside of classroom, where students learn on their own. This study aimed to know students’ perceptions of using social media in learning English in terms of students experienced in using social media, kind of social media support students, the advantages and disadvantages using social media in learning English. This study used qualitative descriptive involving six participants majoring eight- grade students in SMP N 1 Bayat. To collect the data, the researcher used in depth semi-structured interview by having voice call via WhatsApp. For the data analysis technique, the researcher transformed the data into written then the researcher analyzed based on Miles and Hubberman’s theory. The results of descriptive analysis showed that most of the students had positive perceptions of using social media in learning English. Social media was believed to be useful in improving students' English learning. Students stated that social media provides them with free English content sources to practice their English from native speaker. Moreover, social media offers a various of English contents, allowing students to access and choose contents that students need and desire anytime and anywhere. Youtube and Tiktok are the most widely used social media platforms video-based for learning English. However, using video-based platforms may pose challenges including higher data usage and signal issues for students

    Program Kampus Mengajar Progam Pendampingan Literasi, Adaptasi Teknologi, Administrasi di UPTD SD PIRI Nitikan periode 87 Kampus Mengajar 2 DIVISI III.D.3 Tahun akademik 2021

    Get PDF
    Kampus Mengajar adalah kegiatan mengajar di sekolah yang merupakan bagian dari program Kampus Merdeka dan dilakukan dalam kurun waktu kurang lebih 5 bulan. Tujuan dari Kampus Mengajar adalah membantu pembelajaran di masa pandemi terutama untuk anak tingkat Sekolah Dasar (SD) di daerah 3T dengan menghadirkan mahasiswa sebagai bagian dari penguatan pembelajaran literasi dan numerisasi sehingga mahasiswa menjadi partner guru dalam melakukan kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran. Dalam kegiatan ini, mahasiswa membantu guru dalam proses mengajar, adaptasi teknologi dan membantu administrasi sekolah maupun guru. Dan berdasarkan hasil pengalaman, penulis dapat menyimpulkan bahwa program ini sangat membantu guru-guru atau sekolah, bermanfaat bagi siswa dan bermanfaat juga bagi mahasiswa. Kata kunci: Kampus Mengajar, proses mengajar, adaptasi teknologi, membantu administrasi
    corecore