Tujuan umum penelitian ini adalah mengumpulkan data bentukan dan mengolah data itu untuk memperoleh deskripsi yang sahih tentang sistem morfologi kata kerja bahasa Bima agar dapat dijadikan bahan pendokumentasian dan penyelamatan bahasa Bima, pengembangan ilmu bahasa Nusantara, dan pembinaan pengajaran bahasa Indonesia