3 research outputs found

    PENGARUH LATIHAN MENTAL IMAGERY TERHADAP KEMAMPUAN POOMSAE PADA ATLET POOMSAE CABANG OLAHRAGA BELADIRI TAEKWONDO

    Get PDF
    Abstrak          Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan atlet beladiri taekwondo memalui metode latihan mental imagery. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen yang dilaksanakan selama kurang lebih dua bulan, dengan intensitas pertemuan tiga kali dalam seminggu. Total ada 24 kali pertemuan. Pada bulan Oktober – November 2016. Data dikumpulkan melalui pretest dan postest. Data dianalisis menggunakan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode mental imagery sangat cocok diterapkan pada atlet poomsae cabang olahraga beladiri taekwondo karena dengan metode latihan mental imagery kemampuan atlet cabang olahraga beladiri taekwondo dapat meningkat. Karena dengan program latihan mental imagery atlet dapat mengeluarkan kemampuan terbaik. Karena atlet merasa tidak terbeban, dapat bermain lepas dan yang seperti diintruksikan oleh pelatih. Kesimpulan bahwa metode latihan mental imagery dapat meningkatkan mental atlet  sehinggah atlet dapat mengeluarkan kemampuan terbaiknya. Pada metode Latihan mental imagery terbukti dapat mengalahkan rasa takut, gugup,  sehingga dapat meningkatkan performance atlet. AbstractThis study aims to improve the ability of taekwondo martial athletes through mental imagery training methods. This research is an experimental research conducted for approximately two months, with the intensity of meeting three times a week. In total there are 24 meetings. In October - November 2016. Data is collected through pretest and postest. Data were analyzed using SPSS. The results showed that the mental imagery method is very suitable to be applied to athletes poomsae martial arts taekwondo because with the mental exercise method of imagery the ability of sports athletes taekwondo martial arts can increase. Because with mental exercise program athlete imagery can issue the best ability. Because athletes feel unencumbered, can play freelance and that as instructed by the coach. The conclusion that the mental imagery method of training can improve the athlete's mentality so that the athlete can excel at his or her best. In the mental imagery Exercise method proved able to beat the fear, nervous, so as to improve the performance of athlete

    Hubungan Motivasi, Agresivitas, Dan Mental Terhadap Prestasi Olahraga Beladiri Taekwondo Pada Atlet Kyoreugi

    No full text
    AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) hubungan antara motivasi dan prestasi olahraga beladiri taekwondo pada atlet kyoreugi. 2) hubungan antara Agresivitas dan prestasi 3) hubungan antara mental terhadap prestasi 4) hubungan antara Motivasi,Agresivitasdan mental terhadap prestasi olahraga beladiri taekwondo pada atlet kyoreugi. Jenis penelitian kuantitatif non eksperimental. Metode yang digunakan adalah korelasional. Populasi seluruh atlet kyoreugi taekwondo pelatda Sumatera Selatan. Sampel 20 atlet diambil dengan teknik Total sampling. Hasil penelitian (1) motivasi sebesar 90,2%. (2) agresivitas sebesar 75,4%. (3) mental sebesar 78,6%. (4) motivasi dan agresivitas sebesar 92,4%. (5) motivasi dan mental sebesar 92,8%. (6) agresivitas dan mental sebesar 83,4%. (7) motivasi, agresivitas dan mentalsebesar 93,4%. Simpulan 1). Kepada pelatih agar lebih memperhatikan faktor psikologis atlet yang berkaitan dengan motivasi, agresivitas dan mental. 2).Kepada atlet kyoreugi, sebaiknya sering berkonsultasi dengan para pelatihnya.Kata Kunci: Motivasi, Agresivitas, Mental, Prestasi, Taekwondo

    PERANAN KEGIATAN EKSTRAKURIKULER BELADIRI TAEKWONDO TERHADAP HASIL BELAJAR PJOK SISWA-SISWI KELAS VIII SMP MANDIRI KOTA PALEMBANG

    No full text
    Abstrack:Taekwondo is a modern martial sport rooted in traditional Korean martial art, taekwondo has many advantages, not only teaches about physical asfek, such as fighting skills, but also emphasizes the teaching aspect of mental discipline. The background of this research, that began the erosion of discipline, responsibility, manners reduced sense of brotherhood is being eroded by the progress of time. In extracurricular activities, this study aims to find out how big the role of extracurricular activities taekwondo martial on learning outcomes pjok (sports physical education and health). Based on the results of data analysis showed that the role of extracurricular activities taekwondo martial arts on learning outcomes pjok students of class VIII JSS Mandiri Palembang city categorized either 80.46%. Based on the study above it can be concluded that the taekwondo martial extracurricular activities are very big role on learning outcomes pjok.Keyword: Taekwondo, Sport Educaution, Student
    corecore