3 research outputs found

    LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN BAGIAN AKUNTANSI PADA BIRO KEUANGAN KEMENTERIAN PERHUBUNGAN RI

    Get PDF

    PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KEBIASAAN BELAJAR TERHADAP KESULITAN BELAJAR MATA PELAJARAN ADMINISTRASI PAJAK SISWA KELAS XI AKUNTANSI DI SMK NEGERI JAKARTA SELATAN

    Get PDF
    Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menganalisis kesulitan belajar siswa yang dipengaruhi oleh minat belajar dan kebiasaan belajar pada mata pelajaran administrasi pajak siswa kelas XI Akuntansi di SMK Negeri Jakarta Selatan. Pada penelitian ini peneliti menggunakan metode survei dengan analisis regresi. Penelitian ini menggunakan metode survei sehingga untuk memperoleh data dan informasi dengan cara memberikan kuesioner kepada responden. Data yang digunakan peneliti adalah data primer. Peneliti menggunakan analisis data dengan metode kuantitatif dan pendekatan deskriptif. Total populasi terjangkau sebanyak 142 siswa sehingga sampel yang digunakan sebanyak 105 siswa menggunakan teknik sampel probability sampling dengan metode simple random sampling. Data penelitian dianalisis dengan SPSS versi 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa minat belajar dan kebiasaan belajar berpengaruh negatif yang signifikan terhadap kesulitan belajar baik secara parsial maupun secara stimultan dengan persentase kontribusi sebesar 32%. Penelitian ini berkontribusi terhadap pembuktian secara empiris mengenai pengaruh minat belajar dan kebiasaan belajar terhadap kesulitan belajar. Kata Kunci: Kesulitan Belajar, Minat, Kebiasaan The purpose of this research is to analyze learning difficulties that are influenced by learning interest and learning habits in tax administration subjects of class XI Accounting students at State Vocational High School in the South Jakarta. In the researchers used a survey method with regression analysis. The researches used a survey method so as to obtain data and information by giving a questionnaire to responden. The data used by researchers is primary data. The researchers used data analysis with quantitative methods and descriptive approach. The total affordable population is 142 students so that the sample used is 105 students using probability sampling technique with simple random sampling method. The research data were analyzed using SPSS version 26. The results showed that learning interest and learning habits had a significant negative effect on learning difficulties, either partially or simultaneous, with percentage contribution of 32%. This research enhances empirical evidence regarding the effect of learning interest and learning habits to learning difficulties. Keywords: Learning Difficulties, Interest, Habit

    PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KEBIASAAN BELAJAR TERHADAP KESULITAN BELAJAR MATA PELAJARAN ADMINISTRASI PAJAK SISWA KELAS XI AKUNTANSI DI SMK NEGERI JAKARTA SELATAN

    Get PDF
    Chatrin Nila Mutiara. 1701617122. Pengaruh Minat Belajar dan Kebiasaan Belajar Terhadap Kesulitan Belajar Mata Pelajaran Administrasi Pajak Siswa Kelas XI Akuntansi di SMK Negeri Jakarta Selatan. Skripsi Program Studi S1 Pendidikan Ekonomi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Jakarta. 2021. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menganalisis kesulitan belajar siswa yang dipengaruhi oleh minat belajar dan kebiasaan belajar pada mata pelajaran administrasi pajak siswa kelas XI Akuntansi di SMK Negeri Jakarta Selatan. Pada penelitian ini peneliti menggunakan metode survei dengan analisis regresi. Penelitian ini menggunakan metode survei sehingga untuk memperoleh data dan informasi dengan cara memberikan kuesioner kepada responden. Data yang digunakan peneliti adalah data primer. Peneliti menggunakan analisis data dengan metode kuantitatif dan pendekatan deskriptif. Total populasi terjangkau sebanyak 142 siswa sehingga sampel yang digunakan sebanyak 105 siswa menggunakan teknik sampel probability sampling dengan metode simple random sampling. Data penelitian dianalisis dengan SPSS versi 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa minat belajar dan kebiasaan belajar berpengaruh negatif yang signifikan terhadap kesulitan belajar baik secara parsial maupun secara stimultan dengan persentase kontribusi sebesar 32%. Penelitian ini berkontribusi terhadap pembuktian secara empiris mengenai pengaruh minat belajar dan kebiasaan belajar terhadap kesulitan belajar. Kata Kunci: Kesulitan Belajar, Minat, Kebiasaa
    corecore