9 research outputs found

    CITRA MEREK DAN PROMOSI SEBAGAI VARIABEL PENTING UNTUK MENINGKATKAN KEPUTUSAN PENGGUNAAN TRANSPORTASI GRAB ONLINE DI KABUPATEN GIANYAR

    Get PDF
    Building an increase in online transportation users can be done by increasing the brand image and conducting online and offline promotional activities. One of the most popular applications today is PT. Gojek Indonesia, Gianyar branch. The purpose of the study was to determine the effect of brand image and promotion partially and simultaneously on the decision to use Gojek Online transportation by using a sample in this study of 98 respondents from the Gojek application user community in Gianyar Regency which were taken representatively. The data analysis technique used multiple linear regression analysis, t test, F test, and determination test. The results of multiple linear regression analysis Y= 1.124 + 0.162 X1 + 0.967 X2 with positive results. The results of the t-test show that partially brand image and promotion have a positive and significant effect where the result of the t-test is greater than the t-table. Simultaneously shows that brand image and promotion have a positive and significant effect on the decision to use Gojek with the result that the F-count value of 206.008 is greater than the F-table value of 3.09

    Meningkatkan Keputusan Pembelian Yogurt Cheese Works: Dampak Dari Persepsi Harga Dan Kualitas Produk

    Get PDF
    The decision to buy yogurt is based on information about the advantages of the product. The stages of the assessment decision are influenced by some aspects between assumptions or perceptions and product quality. Cheese Works Gianyar Bali as a research location found various problems related to yogurt purchasing decisions. The problem that occurs at Cheese Works Gianyar Bali is shown by the shrinking purchasing decisions for yogurt products. This research concludes that there is a positive and significant effect simultaneously and partially between the perception of price and product quality on the decision to purchase yogurt at Cheese Works Gianyar Bali. The sample of this research is 56 respondents using simple random sampling method. The data analysis used to answer the research objectives are classical assumption testing, multiple linear regression analysis, determination analysis, simultaneous significance testing (F-test), and partial significance testing (t-test). The results of this study found that the simultaneous perception of price and product quality had a significant positive effect on purchasing decisions at Cheese Works Gianyar Bali. Furthermore, partial price perception has a significant positive effect on purchasing decisions at Cheese Works Gianyar Bali and partially product quality has a significant positive effect on purchasing decisions at Cheese Works Gianyar Bali

    Dampak Kualitas Produk dan Pelayanan Terhadap Loyalitas: Studi pada Pelanggan Sami Petshop Abiansemal

    Get PDF
    Customer loyalty is characterized by repetitive purchasing actions towards the same product and location to fulfill specific needs or desires. The success in achieving this goal is influenced by various factors, including product quality and service quality. In the effort to enhance customer loyalty, attention to issues related to product and service quality becomes essential. Therefore, this research focuses on examining the impact of product quality and service quality on customer loyalty at Sami Petshop in Abiansemal. The objectives of this study encompass two aspects: to determine the partial influence of product quality and service quality on customer loyalty at Sami Petshop, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung, and to assess the simultaneous impact of product quality and service quality on customer loyalty at Sami Petshop, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung. The sample size of 57 respondents was determined using purposive sampling technique. Data analysis involved classic assumption tests, multiple linear regression analysis, determination analysis, partial significance tests (t-test), and simultaneous significance tests (F-test). The research results indicate a positive and significant influence, both partially and simultaneously, of product quality and service quality on customer loyalty at Sami Petshop, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung. The implications of this research extend to the field of marketing management, providing a deeper understanding of the key factors influencing customer loyalty. The insights gained can assist marketing practitioners in developing more effective strategies, optimizing customer experiences, and enhancing customer retention, ultimately contributing to the growth and sustainability of the business

    PERAN PENTING CITA RASA DAN KUALITAS PRODUK DALAM MEMBANGUN MINAT BELI KONSUMEN UMKM KACANG MERAH WIRA BAJING KLUNGKUNG

    Get PDF
    Keberlanjutan dari usaha UMKM dapat di ukur dari tingkat daya beli terhadap produk-produk yang di hasilkan. Minat beli konsumen yang tinggi mencerminkan keberhasilan suatu produk dapat di terima konsumen dan secara tidak langsung memberikan dampak terhadap daya tahan UMKM dalam lingkup usaha. Tingginya minat beli dapat terjadi jika cita rasa dan kualitas produk yang dihasilkan dapat memenuhi harapan konsumen. UMKM Kacang Merah Wira Bajing Klungkung memiliki cita rasa produk dan kualitas produk yang masih perlu di tingkatkan dalam menciptakan minat beli konsumen terhadap produk yang di hasilkan. Penelitian ini, tujuan utamanya menganalisis pengaruh cita rasa dan kualitas produk terhadap minat beli konsumen. Accidental sampling menjadi rujukan pemilihan sampel penelitian dengan jumlah 96 orang konsumen, data dikumpulkan melalui sebaran kuesioner dengan uji validitas. Uji hipotesis menggunakan uji regresi berganda, determinasi, uji F dan uji t. Hipotesis pertama dapat dibuktikan dengan hasil cita rasas dan kualitas produk memiliki pengaruh signifikan terhadap minat beli, demikian pula hipotesis kedua dan ketiga dpat dibuktikan dengan hasil cita rasa dan kualitas produk memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli. Hasil penelitian ini memberikan penguatan bahwa cita rasa dan kualitas produk dapat meingkatkan minat beli konsumen khususnya produk-produk UMKM

    Mengukur Tingkat Kepuasan Nasabah Dampak Dari Kualitas Pelayanan dan Citra Perusahaan

    Get PDF
    Placing customer satisfaction as the primary objective or central aim of the company both in the present and for the future holds immense importance due to its pivotal role in upholding the longevity of the offered products or services. Employing strategies that focus on the quality of service and bolstering the company's reputation are recognized as effective means to amplify customer contentment with the products or services they avail. The present study endeavors to assess the interplay and individual impacts of service quality and company image on customer satisfaction within KSP Sri Baruna Lestari located in Bangli Regency. The study population encompasses all active customers who utilized savings, deposits, and credit services at KSP Sri Baruna Lestari during the year 2021, amounting to a total of 2,385 individuals. The sample size was determined utilizing the Slovin Formula, resulting in a sample comprising 96 individuals selected through purposive random sampling. The analytical techniques employed in this research encompass classical assumption tests, multiple linear regression analysis, determination analysis, F-test, and t-test. The research outcomes divulge that both service quality and company image exert a concurrent and positive significant influence on customer satisfaction. Furthermore, it is found that service quality and company image exert partial yet positive and significant impacts on customer satisfaction at KSP Sri Baruna Lestari

    Faktor Penentu Keputusan Pembelian Tas Anyaman Rotan pada Outlet Pasar Seni Sukawati Gianyar

    Get PDF
    Pemenuhan kebutuhan tidak terlepas dari adanya proses pengambilan keputusan, konsumen memiliki berbagai pertimbangan sebagai pilihan dalam memenuhi kebutuhan barang dan jasa. Pertimbangan yang sering dijadikan dasar dalam pengambilan keputusan salah satunya harga dan kualitas dari produk atau jasa yang di tawarkan. Keputusan pembelian dalam penelitian ini muncul dari faktor harga dan kualitas produk. Lokasi penelitian bertempat di pasar seni sukawati sebagai tempat penjualan pusat kerajinan tas anyaman. Sampel penelitian dipilih berdasarkan metode nonprobability sampling, data dikumpulkan dengan melakukan penyebaran kuesioner menggunakan skala Likert. Analisis data menggunakan software SPSS 23.0 berfokus pada analisis regresi linear berganda, uji t, uji F. Secara parsial harga dan kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian tas anyaman rotan pada outlet pasar seni Sukawati Gianyar. Hasil penelitian secara simultan harga dan kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian tas anyaman rotan di Pasar Seni Sukawati

    PENGUATAN PRODUK WISATA DESA KUNING BANGLI BERPRINSIP TRIPLE BOTTOM LINE MENUJU SUSTAINABLE TOURISM

    Get PDF
    Kegiatan pengabdian masyarakat menitikberatkan pada penguatan produk wisata potensial yang terletak di Desa Kuning, Kabupate Bangli, Bali. Adanya obyek wisata air terjun dapat menjadi daya tarik wisatawan dan mendukung Desa Kuning sebagai desa wisata. Metode sosialisasi dipilih sebagai wujud penyampaian informasi bagi warga desa terutama kelompok sadar wisata (pokdarwis) yang telah terbentuk sebelumnya. Materi yang disampaikan telah disesuaikan dengan hasil observasi lapangan dan wawancara terhadap beberapa anggota masyarakat. Pokdarwis dan warga Desa Kuning hingga saat ini memiliki kendala dalam mengelola dan memasarkan Air Terjun Kuning sebagai obyek wisata. Keterbatasan pendapatan dirasa sebagai penyebabnya. Alasan lainnya masih kurangnya akomodasi wisata yang dapat menunjang kunjungan wisatawan. Berdasarkan identifikasi tersebut adapun materi sosialisasi meliputi 1) perencanaan pengelolaan Desa Kuning dan Air Terjun Kuning; 2) manajemen keuangan pariwisata Desa Kuning; 3) strategi pemasaran Desa Kuning dan Air Terjun Kuning; serta 4) pengadaan akomodasi wisata. Penguatan produk wisata yang di Desa Kuning ini dimaksudkan untuk mendorong pariwisata berkelanjutan artinya aktivitas pariwisata dapat berlangsung dalam periode yang panjang serta dapat memberikan dampak positif bagi kesejahteraan masyarakat. Prinsip yang ditekankan dalam mewujudkannya adalah Triple Bottom Line (TBL) dengan mengedepankan kebermanfaatan bagi sesama manusia (people), kelestarian alam daerah wisata (planet), dan peningkatan kesejahteraan masyarakat (profit)

    PENGARUH PENGALAMAN BERWIRAUSAHA DAN MOTIVASI BERWIRAUSAHA TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA PEMUDA STT WISMA BAHARI DESA ADAT SEMANA ABIANSEMAL

    Get PDF
    Minat berwirausaha merupakan salah satu unsur penting yang ikut menentukan dalam menjalankan suatu usaha atau bisnis. Dalam menciptakan minat berwirausaha, beberapa variabel yang menentukan adalah pengalaman berwirausaha dan motivasi berwirausaha. Adanya perhatian dan permasalahan yang ditemui berkaitan dengan pengalaman berwirausaha dan motivasi berwirausaha dalam upaya meningkatkan minat berwirausaha maka sangat layak dalam penelitian ini diteliti lebih jauh pada pengalaman berwirausaha dan motivasi berwirausaha terhadap minat berwirausaha pemuda STT. Wisma Bahari Desa Adat Semana. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh secara simultan maupun parsial antara pengalaman berwirausaha dan motivasi berwirausaha terhadap minat berwirausaha pemuda STT. Wisma Bahari Desa Adat Semana. Jumlah sampel ditentukan dengan metode purposive sampling sebanyak 94 orang anggota STT. Wisma Bahari Desa Adat Semana. Data dianalisis dengan menggunakan uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, analisis korelasi berganda, analisis determinasi, uji signifikansi simultan (F-test) dan uji signifikansi parsial (t-test). Hasil penelitian menunjukkan ada pengaruh yang positif dan signifikan secara simultan pengalaman berwirausaha dan motivasi berwirausaha terhadap minat berwirausaha pemuda STT. Wisma Bahari Desa Adat Semana. Sedangkan secara parsial pengalaman berwirausaha berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat berwirausaha pemuda STT. Wisma Bahari Desa Adat Semana. Secara parsial motivasi berwirausaha berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat berwirausaha pemuda STT. Wisma Bahari Des

    Pengembangan Ekowisata Spiritual di Dusun Brahmana Bukit Kabupaten Bangli

    Get PDF
    Ekowisata spiritual merupakan jenis wisata yang dapat meminimalisir kerusakan lingkungan, terhubung dengan potensi sumberdaya alam, budaya, serta religi masyarakat setempat. Jenis wisata ini termasuk wisata minat khusus yang peminatnya terus meningkat. Dusun Brahmana Bukit terletak di Desa Cempaga Kabupaten Bangli, memiliki beberapa objek alam yang menarik namun belum dikembangkan. Nuansa alami ini perlu digali dan dikembangkan sebagai objek wisata, agar dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat setempat. Potensi Dusun Brahmana Bukit memenuhikriteria untuk dikembangkan sebagai ekowisata spiritual. Tujuan pengabdian kepada masyarakat ini adalah merancang masterplan sebagai pedoman dalam penataan lingkungan, membantu mempromosikan serta memasarkan di media massa, memberikan pembinaan keberlangsungan sumber daya manusia. Metode observasi, wawancara, dan dokumentasi digunakan pada tahap penggalian data. Dilanjutkan dengan analisis, sintesa, dan transformasi gagasan pada tahap perancangan. Sosialisasi dan pendampingan digital marketing serta focus group discussionditerapkan dalam rangka pemasaran, pembinaan, dan pengembangan keberlangsungan sumber daya. Hasil pengabdian kepada masyarakat ini berupa gambar masterplan, gambar tiga dimensi dilengkapi dengan animasi, dihasilkan website “Toya Nyali Water Fall,” dan dapat dibentuknya Pokdarwis (kelompok sadarwisata) di Desa Brahmana Bukit dengan tugas mengembangkan potensi sumber daya manusia dan sumber daya alam.Dengan terjalinnya hubungan berkelanjutan dengan Dinas Pariwisata Bangli, objek wisata ini dapat dimonitor, dibina dan dievaluasi, untuk pengembangan yang lebih terarah dan berkesinambungan
    corecore